Pekerjaan Masi Terbengkalai, BPBD Sudah Cairkan 100 Persen

Kamis, 9 November 2023 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, HALSEL – Empat paket Pekerjaan proyek milik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Halmahera Selatan, (HALSEL) Provinsi Maluku Utara.

Pekerjaan proyek yang dikerjakan rekanan berinisial (FA) dengan nilai puluhan miliaran rupiah diduga belum selesai. Namun anggarannya sudah dicairkan seratus persen (100 %) oleh pihak BPBD.

Keempat pake pekerjaan ini tersebar Kecamatan Bacan Selatan dan Gane Barat Utara. Di Kecamatan Bacan Selatan terdapat di Desa Sawadi dengan pekerjaan normalisasi sungai. Di Desa Tuwokona paket pekerjaan normalisasi dan perkuatan tebing atau Bronjong.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara di Kecamatan Gane Barat Utara di Desa Posi-posi dan Gumira paket pekerjaan Talut penahan ombak.

Baca Juga :  Polda Jabar: DPO Kasus Vina Cirebon Hanya Tersangka Pegi

Keempat pake pekerjaan yang bersumber dari anggaran pendapatan dan belanja Daerah (APBD) Tahun 2023 ini ditaksir mencapai Rp 50 Miliar.

“Semua pake pekerjaan itu belum selesai atau dikerjakan sekitar ( 50 ) persn tapi anggarannya sudah cair 100 persen,” kata sumber terpercaya dari media ini, Kamis, (9/11/2023),

Menurut sumber tersebut, FA dengan mulus mencarikan anggaran 100 persn karena FA memiliki hubungan kekeluargaan deng PLT Kepala BPBD, AA.

“Mereka berdua ada hubungan keluarga. Suda tentu FA bisa minta pencarian 100 % persn, meskipun pekerjaan belum selesai,” ujarnya.

Terpisah rekanan FA dikonfirmasi awak media melalui via WhatsApp, 0813xxxxxxxx, tidak di respon,

Sementara itu, PLT Kepala BPBD, Aswin Adam dikonfirmasi Melalui via WhatsApp, 0813xxxxxxxx Nomornya tidak aktif, hingga berita ini di publish”

Baca Juga :  Bupati Taliabu Hadiri Forum Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik SPBE

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Amin
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Maman Abdurrahman Resmi Mendaftar sebagai Calon Ketua Umum IKA Trisakti
Wamen Viva Yoga Kukuhkan Rizki Sadig Sebagai Ketua DPW PAN Jatim 2024-2029
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 18:27 WIB

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah

Sabtu, 19 April 2025 - 15:21 WIB

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia

Sabtu, 19 April 2025 - 15:20 WIB

Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 

Jumat, 18 April 2025 - 23:46 WIB

Harita Nickel Berkontribusi dalam Pembangunan Sosial Ekonomi Pulau Obi

Jumat, 18 April 2025 - 23:06 WIB

Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 

Jumat, 18 April 2025 - 19:37 WIB

Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan

Jumat, 18 April 2025 - 15:35 WIB

Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri

Jumat, 18 April 2025 - 11:46 WIB

Bupati Halsel Dorong Paguyuban Adat Kelola Taman Budaya di Hutan Kota

Berita Terbaru