Pemdes Ufung Salurkan BLT DD Tahap 4 Kepada 31 Keluarga Penerima Manfaat

Jumat, 1 Desember 2023 - 12:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID BOBONG – Pemerintah Desa (Pemdes) Ufung, Kecamatan Taliabu Utara, Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara, telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap empat kepada 31 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Penyaluran BLT-DD diserahkan langsung oleh Pj. Kades Ufung, Jhon Bugis.

Kegiatan penyaluran BLT-DD tahap akhir ini dilaksanakan di Kantor Balai Desa Ufung. Yang dihadiri oleh Babinkamdimas, BPD dan aparat desa setempat.

Dalam acara tersebut, Jhon Bugis memberikan bantuan langsung secara simbolis kepada perwakilan dari masing-masing KPM.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini bantuan BLT-DD tahap empat yang terakhir tahun 2023,” ungkap Jhon Bugis. Jum’at, 01/12/2023.

Jhon menjelaskan, sesuai dengan aturan penerima manfaat BLT-DD harus betul-betul orang yang berhak mererimanya, sesuai yang didata dan berdomisili didesa tersebut.

Baca Juga :  Irwan Sesa, Akui Beri Rekomendasi Palsu Kepada Dua Pelamar PPPK 2023

Ia menambahkan, penerima manfaat BLT-DD tahap empat sebanyak 31 orang sebesar Rp. 300.000, untuk 3 bulan terhitung dari Oktober, November dan Desember 2023, sehingga total penerimanya Rp. 900.000, per Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Lanjut Jhon, penyaluran BLT-DD tahap empat atau tahap akhir ini bertujuan untuk pemulihan ekonomi masyarakat dan pemberantasan kemiskinan ekstrim disetiap desa.

“Iya, ini merupakan bantuan BLT-DD tahap empat yang terakhir, tidak ada pengurangan atau penambahan tetap 31 KPM, harapannya para penerima BLT- DD ini agar dapat dipergunakan untuk sesuatu yang bermanfaat,” tutupnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Baharudin
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 
Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 
Cetak Sejarah, Universitas Bangka Belitung Wisuda 646 Lulusan Diploma, Sarjana, dan Magister
Debat Kedua Dampak Pertambangan, MK-BISA Skak Sherly soal Jabatan Komisaris Tambang

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB