Pemilihan Digelar Hari Ini, Berikut Daftar Nama Caketum, Waketum dan Exco PSSI Periode 2023-2027

Kamis, 16 Februari 2023 - 11:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Pemilihan Ketua Umum (Ketum), Wakil Ketua Umum (Cawaketum), dan Komite Eksekutif (Exco) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) periode 20023-2027 di gelar hari ini, Kamis (16/2/2023).

Sebelumnya, terdapat lima calon yang telah memenuhi syarat sebagai Ketua Umum, berdasarkan data dari Komite Pemilihan (KP) PSSI,

Selain itu, KP juga mengumumkan ada 16 calon lolos dan bisa bertarung dalam perebutan kursi Waketum PSSI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara terdapat 53 nama calon anggota Komite Eksekutif (Exco) yang lolos verifikasi.

Namun, sehari menjelang Kongres Luar Biasa PSSI, salah satu calon Ketua Umum PSSI Fary Djemi Francis mengundurkan diri.

Adapun alasan Fary mundur adalah karena pihaknya meyakini ada sosok Caketum yang justru bisa menjalankan programnnya lebih cepat.

“Saya dan calon lainnya telah diberikan kesempatan dalam satu minggu untuk menyampaikan program visi-misi dalam debat, diskusi dan saya melihat apa yang kami punya program, visi, itu merasakan dan menganggap bahwa pak Erick Thohir lah yang bisa melaksanakan lebih cepat daripada kami.”

Baca Juga :  Bupati Safitri Malik Soulisa Pimpin Upacara HUT Ke-14 Kabupaten Buru Selatan

“Sehingga saya harus bisa memberikan kesempatan kepada tokoh sepakbola nasional yang bisa lebih cepat menjalankan program selanjutnya dan itu ada di Pak Erick,” kata Fary di Mall Epicentrum, Jakarta, Rabu (15/2/2023).

Menurut anggota DPR RI itu, saat ini industri sepakbola harus bisa melebarkan sayap ke dunia internasional.

“Untuk bisa mengelola industri sepakbola dan juga digitalisasi kita membutuhkan sosok yang luas tidak hanya di nasional tapi di industri sepakbola internasional.”

“Kita punya ketua umum yang jaringannya luas internasional dan itu ada pada Pak Erick,” ujar Fary.

Mundurnya Fary, menyisakan empat calon Katum PSSI.

Berikut, daftar calon Ketua Umum (Ketum), Wakil Ketua Umum (Cawaketum), dan Komite Eksekutif (Exco).

Baca Juga :  LaNyalla: Lebih Masuk Akal Desa Genjot Perekonomian di Sektor Pertanian

Calon Ketua Umum:
1. AA Lanyalla Mahmud Mattalitti
2. Erick Thohir
3. Ari Putra Wicaksono
4. Doni Setiabudi

Calon Wakil Ketua Umum PSSI yang memenuhi syarat:
1. Ahmad Riyadh
2. Ahmad Syauqi
3. Andre Rosiade
4. Doni Setiabudi
5. Duddy S Sutandi
6. Fary Djemy Francis
7. Gede Widiade
8. Hasani Abdulgani
9. Hasnuryadi Sulaiman
10. Juni Rachman
11. Maya Damayanti
12. Ratu Tisha
13. Sadikin Aksa
14. Yesayas Oktavianus
15. Yunus Nusi
16. Zainudin Amali

Calon Anggota Exco yang memenuhi syarat:
1. Ach Baidowi
2. Agus Ambo Djiwa
3. Ahmad Riyadh
4. Ahmad Susanto
5. Ahmad Syauqi
6. Andre Rosiade
7. Apung Widiadi
8. Arya Mahendra
9. Azrul Ananda
10. Bangun Salmon
11. Benny Erwin
12. Benny Tomasoa
13. Bustami Zainudin
14. Dirk Soplanit
15. Djamal Aziz
16. Doni Setiabudi
17. Duddy S Sutandi
18. Eko Setyawan
19. Endri Erawan
20. Fary Djemy Francis
21. Ganisa Pratiwi
22. Gede Widiade
23. Hasani Abdulgani
24. Hasnuryadi Sulaiman
25. Husni Efendi
26. Indra DT Rajo
27. Juni
28. Kairul Anwar
29. Katno
30. Lexyndo Hakim
31. Monica Desideria
32. Muhamad Jaelani
33. Muhammad
34. Paulus Kia Botoor
35. Pieter Tanuri
35. Rocky Bebena
37. Rowland Heinrich
38. Rudi Yudianto
39. Sigit Widodo
40. Sophan Lamara
41. ST Diza Rasyid
42. Sumardji
43. Syafril Nasution
44. Teddy Tjahjono
45. Tigor Shalom
46. Tommy Apriantono
47. Vivin Cahyani
48. Wempi Wetipo
49. Yesayas Oktavianus
50. Yeyen Tumena
51. Yosephine Natalitha
52. Yunus Nusi
53. Zulkarnaen

Baca Juga :  Dugaan Kecurangan, Landasan Penilaian SKTT Jadi Bincangan Peserta Seleksi PPPK di Langkat

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiqram
Sumber : Tribunnews

Berita Terkait

Amankan HUT PI KE-159 Dan Paskah Tahun 2025, Panitia PHBG GMIH Apresiasi Kepada TNI-POLRI
Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Kebijakan Impor AS Membebani Produktivitas Petani Indonesia
Elisa Kambu Harap BPK Lakukan Audit LKPJ dengan Objektivitas Tinggi
Ketua Ombudsman RI dan Permahi Jajaki Kolaborasi Pendidikan Anti-Maladministrasi
Rektor UMJ Prof. Ma’mun Murod Lantik Dr. Yani Sofiani sebagai Dekan FIK UMJ Periode 2025–2028
Garuda Asta Cita Siapkan Strategi dan Tim untuk Dukung Implementasi Koperasi Merah Putih
Gandeng Wakil Presiden dan Kemen PPPA, LPAI Dorong Suara Anak Indonesia dalam Kebijakan Publik
Bupati Maluku Tengah Dorong Pendirian Kantor Imigrasi di Kota Masohi

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 17:24 WIB

Gubernur Sulsel Bentuk Tim Promosi Investasi untuk Ciptakan Konglomerat Lokal

Rabu, 23 April 2025 - 12:13 WIB

Pengadaan Gabah Sulsel Melebihi Target, Gubernur Andi Sudirman Sampaikan Terima Kasih

Minggu, 20 April 2025 - 21:59 WIB

Gubernur Sulsel Bersama KASAL Serahkan Kapal Nelayan di Takalar

Sabtu, 19 April 2025 - 11:39 WIB

Gubernur Andi Sudirman Tegaskan Komitmen Atasi Stunting di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 April 2025 - 11:24 WIB

Gubernur Sulsel Tinjau Objek Wisata Air Panas Pincara

Selasa, 1 April 2025 - 09:29 WIB

Gerakan Bersih Masjid : PRIMA DMI Sulsel laksanakan pesan Jusuf Kalla

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:54 WIB

IKA FHUH Gelar Halal Bihalal dan Musyawarah Alumni, Targetkan 2000 Peserta

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:21 WIB

Setelah Retret di Akmil, Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin Siap Jalankan Agenda Kerja

Berita Terbaru