Dengan kinerja dan dedikasi yang nyata, William Sarana telah membuktikan bahwa integritas dan komitmen dalam melayani masyarakat adalah hal yang sangat dihargai oleh masyarakat Jakarta.
“Sebagai incumbent, William Sarana mampu meraih suara terbanyak dengan memberikan bukti nyata bahwa kepeduliannya terhadap kesejahteraan warga Jakarta telah diakui dan diapresiasi secara luas,” Lanjut Elva.
Fraksi PSI DPRD Jakarta berkomitmen untuk terus menjalankan tugasnya sebagai perwakilan rakyat dengan transparansi, akuntabilitas, dan kepedulian terhadap kepentingan masyarakat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Kami akan terus bekerja keras untuk mengawal proses pembangunan Jakarta menuju arah yang lebih baik, dengan menjunjung tinggi nilai-nilai demokrasi dan keadilan sosial.” Tutup Elva
Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2