Perkuat Ekosistem Lifestyle, Halal Fair Series Segera Hadir di 3 Kota

Rabu, 5 April 2023 - 19:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Seiring dengan ikhtiar mewujudkan Indonesia sebagal pusat halal dan produsen produk halal terbesar di dunia (global halal hub) pada 2024, ekosistem halal di Indonesla terus mengalami eskalasi dan menciptakan tren yang menjanjikan. Pilihan pada gaya hidup halal (halal lifestyle) saat ini tak lagi karena perintah ajaran Islam, melainkan pada kesadaraan manfaat kebaikan yang besar bagi kehidupan (toyiban).

Hal inilah yang memperluas peluang bisnis produk halal di berbagai sektor, seperti kuliner, fashion, farmasi, media, kosmetik, pariwisata, pendidikan, ibadah haji dan umrah hingga preferensi keuangan syariah, bahkan properti, hotel, dan rumah sakit, menjadi lahan bisnis halal yang menantang dan menjanjikan.

Baca Juga :  Anshar Ilo Ditunjuk sebagai Ketua Komite Kemitraan di DPP Gabungan Perusahaan Ekspor Indonesia

Berdasarkan hasil data Indonesia Halal Market Report pada tahun 2021/2022, Indonesia merupakan pasar konsumen halal terbesar di dunia dengan nilai konsumsi produk halal mencapai 184 miliar dolar AS pada tahun 2022. Dan, Indonesia memiliki potensi yang besar dalam mengelola kesempatan peluang industri halal baik di kancah regional, nasional dan global. Terlebih, penduduk muslim di Indonesia mencapai 209,1 juta jiwa, angka ini mewakili 12,1 persen total populasi muslim di dunia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu menurut Bank Indonesia (BI) dalam Indonesia Halal Market Reports 2021/2022, kontribusi ekonomi syariah terhadap PDB nasional mencapai total US$5,1 miliar dengan salah satunya dipengaruhi oleh ekspor produk halal.

Baca Juga :  Dalam Mengembangkan Kemampuan, Janita Wulandari: Kaum Wanita Harus Percaya Diri

Sebagai bentuk komitmen memajukan ekonomi nasional dan memperkuat ekosistem halal lifestyle, Wahyu Promo Citra kembali menggelar Halal Fair series go to Halal Indonesia Expo (HIEX) 2023, pameran produk dan gaya hidup halal paling menginspirasi di tanah air.

Sejak digelar tahun 2019, Halal Fair Serles ini telah dikunjungi sebanyak 47 ribu pengunjung tahun ini, melalui tiga event yang digelar di 3 kota secara simultan, yaitu Halal Fair di Istora GBK (4-6 Agustus), Jogja Expo Centre (27-29 Oktober), dan HIEX ICE BSD Tangerang (8-10 Desember), Direktur Wahyu Promo Citra, Kiky Saputra, optimis bisa mendapatkan leblh banyak perhatian pengunjung, yaltu sekltar 90 ribu pengunjung dengan 550 exhibitor dari berbagal sektor bisnis produk halal, diantaranya kuliner, fashion, kosmetik, financlal, obat-obatan (herbal nabawl), pariwisata, healthcare, travel umroh, properti dan pendidikan.

Baca Juga :  Ketum Alumni Trisakti Silmy Karim Mendukung Pengembangan Pendidikan Pariwisata

“Hadirnya HIEX dan Halal Series, kami harap dapat membangkitkan dan memaksimalkan potensi industri halal di Indonesla, selain tentunya menjadi ajang edukasl, soslalisasl sekaligus implemtasi Halal Lifestyle sesuai Sunnah Nabi,” kata Direktur Utama, Wahyu Promo Citra dan Kiky Saputra saat konferensi Pers Halal di Jakarta, Selasa (5/4/2023) sore.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Michael
Editor : Michael
Sumber : Special Report

Berita Terkait

Pasca Lebaran IKA TRISAKTI Gelar Pemilihan Ketua Umum
TREN Mobile GT-2 Resmi Diluncurkan, Solusi Internet Cepat dan Stabil Hadir di Indonesia
Pengusaha Muda Muliansyah Berikan Peluang Usaha Kepada Wartawan Se-Jakarta
Pengusaha Asal SulSel Kalahkan Chairul Tanjung, Masuk Nominasi 10 Orang Terkaya di Indonesia
Kadin Indonesia Gelar Rapat Pengurus Harian, Ini yang Dibahas
Forum Bisnis Teknologi Ini Bisa Merubah Hidupmu! Seorang Ibu Rumah Tangga Sudah Membuktikannya
Semua Bisa Jadi Pengusaha, Ayo! Hadiri Forum Bisnis Teknologi dengan Omzet Ratusan Juta Hingga Miliyaran
Dorong Transformasi Digital, Tigaraksa Saria Kolaborasi dengan Soltius Indonesia

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:30 WIB

Eks Wakapolres Pulau Taliabu Dilaporkan ke Polda Malut, Atas Dugaan KDRT

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:11 WIB

HMI Cabang Maumere Kecam Oknum Polisi yang Diduga Melecehkan Anak di Bawah Umur

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:11 WIB

Wali Kota Ternate Ajak ASN dan Masyarakat Aktif Berzakat Lewat Lembaga Resmi

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:44 WIB

Rumah Zakat Resmi Hadir di Maluku Utara, Ini Harapan Kemenag Halsel

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:31 WIB

Wagub Sarbin Sehe Tinjau Pelayanan Mudik Gratis di Ternate

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:13 WIB

Kabar Gembira! Pemda Halmahera Selatan Sediakan Mudik Gratis Lebaran Ini

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:03 WIB

Bupati Sigit Pamungkas Dukung PMI Sragen Maksimalkan Bulan Dana

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:53 WIB

Pererat Silaturahmi, Keluarga Besar Kejaksaan Malut Adakan Buka Puasa Bersama

Berita Terbaru

KALIMANTAN SELATAN

BPJS Kotabaru Sampaikan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN)

Rabu, 19 Mar 2025 - 21:15 WIB