Perkuat Persaudaraan Aliansi Serikat Pekerja BUMD, SPTJ Hadiri Musyawarah Anggota Ke X Serikat Pekerja PT Pembangunan Jaya Ancol

Jumat, 11 November 2022 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Banyak hal yang bisa kita lakukan dan sinergikan bersama untuk kepentingan bersama, tak hanya persoalan kesejahteraan secara angka, tapi juga bagaimana ikut mencerdaskan pekerja-pekerja lintas sektor yang ada di BUMD DKI Jakarta”, kata Jan Oratmangun selaku Ketua Umum SPTJ.

Dalam Musyawarah Tahunan Anggota X SP – PJA lahir sebuah demokrasi yang terbilang sukses, pasalnya sistem pemungutan suara dilaksanakan dengan mengendapkan persaudaraan. Dari hasil pemungutan suara pada pemilihan menghantarkan SP PJA memiliki ketua Umum baru, Heri Priyadi.

Kami bertarung banyak hal untuk bisa memikirkan bagaimana kelanjutan dan nasib para pekerja di Ancol, dalam prose banyak sekali rintangan, tapi kami komitmen untuk memberikan yang terbaik yang kami punya selama masa kepengurusan, kata Farida selaku ketua umum sebelumnya.

Selama masa kepemimpinan Farida termasuk ketua yang membuka banyak jalan untuk SP BUMD tetap berkontribusi, saling support saling mendukung satu sama lain.

“Izinkan kami mengucapkan terimakasih banyak buat Ibu Farida yang sudah menjadi partner luar biasa di SP BUMD, dan selamat bertugas buat Pak Heri, mari kita sinergikan SP BUMD sampai ke level level berikutnya, SPTJ akan selalu jadi pilar yang siap menopang SP BUMD”, Tutur Jan Oratmangun.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

KPU RI Nyatakan Cagub Abdul Faris Umlati Bisa Kembali Ikut Pilkada
KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%
PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel
Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung
Hadiri Kampanye Pakai Baret Orange, Anies Resmi Dukung Pramono-Rano di Pilgub Jakarta
Kepala Rutan Salemba dan Kepala Kesatuan Pengaman Patut Diapresiasi
Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 17:44 WIB

Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%

Jumat, 22 November 2024 - 13:24 WIB

PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 15:13 WIB

Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan

Kamis, 21 November 2024 - 12:52 WIB

Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis

Kamis, 21 November 2024 - 04:07 WIB

Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada

Rabu, 20 November 2024 - 20:48 WIB

Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 

Berita Terbaru