Pesan Penting AFU di HUT 17 Agustus 2023 Di Raja Ampat

Jumat, 25 Agustus 2023 - 16:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, WAISAI  –  Bertindak selaku Inspektur upacara pada peringatan detik-detik proklamasi HUT RI ke-78, Bupati Raja Ampat, Abdul Faris Umlati sampaikan pesan penting bagi peserta upacara dan seluruh masyarakat di di momen penting ini.

Pesan penting disampaikan Bupati Raja Ampat 2 periode ini dalam sambutannya di HUT RI Ke-78 yang mengusung tema Nasional “Terus Melaju, Indonesia Maju” adalah sebagai berikut.

Pertama, selaku generasi penerus bangsa kita harus bisa menghargai jasa-jasa besar para pahlawan dengan mempertahankan kemerdekaan itu sendiri, mengisinya dengan kegiatan pembangunan di segala bidang sesuai dengan profesi pekerjaan kita saat ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Keberhasilan pembangunan tentunya sangat dipengaruhi atau bergantung pada peran kerjasama, Sama-sama bekerja antar seluruh elemen pemangku kepentingan, Forkompinda didalamnya ada eksekutif, Legislatif, TNI dan Polri serta didukung oleh masyarakat yang ada di pulau, Tanjung, Teluk dan Pesisir pantai yang terbentang dari pula Fani di Utara, Pulau Sayang di barat hingga pulau Balbulol di selatan, kesemuanya mengarah pada satu titik untuk mewujudkan Raja Ampat agar terus melaju meraih kemajuan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Kini Pemda Raja Ampat Lucurkan Peta Daring di Pariwisata

Kedua, Bagi seluruh elemen Masaya Raja Ampat agar dapat menciptakan situasi dan kondisi yang damai, aman, Toleran dan penuh persaudaraan karena sebuah kemajuan akan tercapai bila dukung dengan suasana dan situasi daerah yang kondusif, damai dan aman.

Ketiga, khususnya kepada para pemuda/pelajar di Raja Ampat, Bupati mengingatkan agar terus belajar giat mengembangkan kemampuan diri dan kecerdasan. Jauhi hal-hal yang dapat merusak seperti pergaulan bebas, Konsumsi minuman keras apalagi narkoba.

“Jaga dan yakinkan diri bahwa anda pemuda pelajar saat ini dengan kapasitas dan kualitas diri yang dimiliki ke depan siap menjadi penerima tongkat estafet kepemimpinan di negeri ini,” ujarnya.

Menurut Bupati, Saat ini masih banyak upaya dan perjuangan yang harus dilakukan demi kemajuan kabupaten Raja Ampat tercinta, oleh karena itu dirinya mengajak seluruh komponen masyarakat untuk bersama-sama memberikan karya terbaik dan Terus mengukir prestasi gemilang.

Baca Juga :  Rakerda ke-1 dan Pelantikan Empat Cabang PSMTI Provinsi Banten

“Kita lakukan demi kemajuan, kita harus terus menjaga, memelihara nilai,-nilai kesatuan dan mengembangkan spirit gotong royong sehingga pekik kemerdekaan yang kita teriakkan setiap tanggal 17 Agustus mampu membuahkan hasil tercapainya masyarakat Raja Ampat yang sejahtera,” imbuhnya.

Diakhir sambutannya Bupati Abdul Faris Umlati mengajak seluruh peserta upacara bersama-sama memekikkan salam perjuangan Indonesia Merdeka…! Merdeka…! Merdeka…!

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI
Sumber : BERITA PAPUA CO.

Berita Terkait

Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan
Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024
Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 
Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 15:49 WIB

Politik di Spice Islands

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Transmigrasi Bukan Solusi Kesejahteraan Bagi Penduduk Orang Asli Papua

Minggu, 10 November 2024 - 12:57 WIB

Implementasi Disertasi Menteri Bahlil: Pembentukan SATGAS Hilirisasi Berkeadilan dan Berkelanjutan Mendesak Dipercepat

Selasa, 5 November 2024 - 16:12 WIB

Rancu Produk Hukum Pelantikan Presiden & Wakil Presiden

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:20 WIB

Kerek Lamok dan Wunuk Kerek

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:13 WIB

Perempuan Lani dan Cawat Tali

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:14 WIB

Sahabatku, Sukiman Yang Syahid Dalam Mencari Nafkah

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:30 WIB

Papua Bukan Tanah Kosong

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB