Pisah Sambut Dandim 1506/Namlea, Bupati Bursel Ungkap Kesan Mendalam

Senin, 11 Juli 2022 - 22:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dandim 1506/Namlea yang baru, Letnan Kolonel ARH Agus Nur Pujianto menyampaikan ucapan terima kasih kepada Pemerintah Daerah atas sambutan hangatnya, “Saya beserta istri berterimakasih atas komando yang dipercayakan menjadi Dandim 1506/Namlea,” tuturnya.
.
Sementara Bupati Buru Selatan Safitri Malik Soulisa menyampaikan, pada kesempatan ini pula saya atas nama Pemerintah Kabupaten Buru Selatan menyampaikan kesan mendalam, penghargaan, apresiasi serta ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak Letnan Kolonel ARH Agus Guwandi yang selama ini telah memberikan sumbangsih, dedikasi dan pengabdiannya bagi kemajuan wilayah Kabupaten Buru Selatan, terutama dalam aspek pemeliharaan kondisi teritorial wilayah yang senantiasa aman dan berjalan secara kondusif.

“Kami berharap dengan kepindahan Bapak Letnan Kolonel ARH Agus Guwandi ketempat tugas yang baru, hubungan kemitraan dan silaturahim kita yang selama ini sudah berjalan dan terjalin dengan baik, akan tetap selalu terpelihara dan terlaksana secara berkesinambungan,” kata Bupati
.
Bupati menuturkan, pada momentum hari ini pula atas nama Pemerintah Kabupaten Buru Selatan kami menyampaikan serta mengucapkan, Selamat Datang dan Selamat bertugas kepada Bapak Dandim yang baru yaitu Bapak Letnan Kolonel ARH Agus Nur Pujianto, dijajaran Kodim 1506/Namlea yang membawahi 2 wilayah teritorial, yaitu Kabupaten Buru dan Kabupaten Buru Selatan.

Baca Juga :  Darurat Air Bersih, Muhammad Burhanuddin Siapkan Mobil Tangki Air untuk Warga Buloa

“Semoga hubungan baik yang selama ini telah terjalin dengan sinergi antara Pemerintah dengan Bapak Dandim yang lama akan tetap terus tersambung dengan Bapak Dandim yang sekarang akan menjalankan tugas,” ucap Bupati Bursel.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber :

Berita Terkait

Penjemputan Natal Tahun 2024, Himpina Seni Kreaktif Lanny Jaya, Lakukan Pembersihan Di Bundaran Tugu
20 Peserta Ikuti Pembinaan Kepatuhan Standar Pelayanan Publik di Lingkungan Pemkot Tidore
KPU PBD Kabulkan Gugatan Cagub AFU Berkampanye
KPU RI Berhentikan Lima Anggota Komisioner KPU PBD
Ribuan Warga Banjiri Kampanye Akbar Pasangan Safitri-Hemfri
Peringatan HKN 2024, Plt Bupati Kaimana Tekankan Tiga Program Prioritas
Disebut Mirip Dengan Istri dari Nabi Muhammad, Paslon Nomor 4 Dinilai Lecehkan Agama Islam
HAS: Memastikan Sektor Industri Pertambangan Dapat memperluas Penyerapan Tenaga Kerja Loka

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 06:06 WIB

Penjemputan Natal Tahun 2024, Himpina Seni Kreaktif Lanny Jaya, Lakukan Pembersihan Di Bundaran Tugu

Kamis, 14 November 2024 - 13:48 WIB

KPU PBD Kabulkan Gugatan Cagub AFU Berkampanye

Kamis, 14 November 2024 - 13:33 WIB

KPU RI Berhentikan Lima Anggota Komisioner KPU PBD

Rabu, 13 November 2024 - 23:34 WIB

Ribuan Warga Banjiri Kampanye Akbar Pasangan Safitri-Hemfri

Rabu, 13 November 2024 - 23:18 WIB

Peringatan HKN 2024, Plt Bupati Kaimana Tekankan Tiga Program Prioritas

Rabu, 13 November 2024 - 07:17 WIB

Disebut Mirip Dengan Istri dari Nabi Muhammad, Paslon Nomor 4 Dinilai Lecehkan Agama Islam

Rabu, 13 November 2024 - 07:15 WIB

HAS: Memastikan Sektor Industri Pertambangan Dapat memperluas Penyerapan Tenaga Kerja Loka

Selasa, 12 November 2024 - 17:56 WIB

Puncak Peringatan HKN di Tidore, 51 Penghargaan diberikan kepada Nakes dan Puskesmas

Berita Terbaru