Polres Langkat dan Kodim 0203/LKT Tinjau Warga serta Berikan Bantuan Korban Banjir

Senin, 21 November 2022 - 20:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Aksi sosial terus dilakukan Kapolres Langkat AKBP Danu Pamungkas Totok SH, SIK yang kali ini bersama Dandim 0203/Langkat, Letkol Infantri M Eko Prasetyo, dengan menyambangi warga yang terdampak banjir bertempat Desa Mangga dan Desa Kwala Begumit Kecamatan Stabat, Kabupaten Langkat, Provinsi Sumatera Utara, Senin (21/11/2022).

Turut hadir dalam kegiatan, Danramil Stabat, Kapolsek Stabat AKP Ferry Ariandi SH, MH, Camat Stabat, Persit Kartika Chandra Kirana yang merupakan persatuan istri tentara, anggota Bhayangkari Polres Langkat,personil Polres Langkat, para relawan dan
warga masyarakat setempat.

Kapolres dan Dandim berjalan kaki untuk menyambangi warga setempat yang bertahan di rumah masing-masing. Sembari mengecek langsung kondisi warga yang terdampak banjir dari dekat, sekaligus menanyakan kondisi serta keluhan yang dialami warga.

Untuk meringankan beban warga yang sedang dalam musibah banjir, Kapolres dan Dandim memberikan secara langsung bantuan paket sembako secara simbolis kepada warga yang bersangkutan.

Selain itu mereka juga membuat posko bantuan dan posko pengecekan kesehatan kepada warga khususnya ibu dan anak-anak yang terdampak banjir.

Dalam kesempatan itu Kapolres Langkat AKBP Danu Pamungkas Totok SH, SIK menyampaikan. Dengan bekerjasama Polres Langkat dan Kodim 0203/Langkat.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Polres Bungo Mendapat Apresiasi Mahasiswa Bungo Jakarta atas Kinerja Cemerlang Sepanjang 2024
Pj. Bupati Lombok Barat Diduga Terlibat Politik Kepentingan dalam Pengusulan Jabatan, Masyarakat Tuntut Evaluasi
Tiga Raperda Cianjur Disahkan Akhir Tahun 2024, Satu Ditunda Karena Pertimbangan Ini
Tuntutan Hak vs Ancaman Hukum: Sorotan API terhadap Sikap PT NHM
Ketua Dewan Pers Apresiasi Polri atas Dukungan dalam Menjaga Kemerdekaan Pers
38 Personel Gabungan Polres Halsel Naik Pangkat, Ini Pesan Kapolres
TPID Tidore Gelar Pasar Murah Jelang Tahun Baru
Mantum GMNI Enrekang Harap Kapolres Sinjai Segera Proses Oknum Kekerasan Kader GMNI

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 18:25 WIB

Polres Bungo Mendapat Apresiasi Mahasiswa Bungo Jakarta atas Kinerja Cemerlang Sepanjang 2024

Kamis, 2 Januari 2025 - 10:48 WIB

Pj. Bupati Lombok Barat Diduga Terlibat Politik Kepentingan dalam Pengusulan Jabatan, Masyarakat Tuntut Evaluasi

Rabu, 1 Januari 2025 - 16:45 WIB

Tiga Raperda Cianjur Disahkan Akhir Tahun 2024, Satu Ditunda Karena Pertimbangan Ini

Rabu, 1 Januari 2025 - 10:22 WIB

Tuntutan Hak vs Ancaman Hukum: Sorotan API terhadap Sikap PT NHM

Selasa, 31 Desember 2024 - 12:33 WIB

38 Personel Gabungan Polres Halsel Naik Pangkat, Ini Pesan Kapolres

Senin, 30 Desember 2024 - 16:21 WIB

TPID Tidore Gelar Pasar Murah Jelang Tahun Baru

Sabtu, 28 Desember 2024 - 16:01 WIB

Mantum GMNI Enrekang Harap Kapolres Sinjai Segera Proses Oknum Kekerasan Kader GMNI

Rabu, 25 Desember 2024 - 02:23 WIB

Perkuat Potensi Daerah, PT Wanatiara Persada Gandeng Perusda Prima Niaga 

Berita Terbaru