PP AMMDI Beraudiensi Kemenko KumHam Imipas

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua umum PP AMMDI, Safrin Hi. Yusuf turut menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Kemenko Kumham Imipas yang telah menjadwalkan audiensi sehingga panitia dan pengurus PP AMMDI dapat bersilaturahmi langsung.

“Disamping kegiatan, yang paling penting bagi kami adalah jalinan silaturahmi ini, dan insya allah kami dapat mengenalkan AMMDI secara lebih dalam. Selain itu memang kami menyampaikan terkait rencana pelaksanaan pelantikan dan diklat. Kami berharap, pak menteri dapat hadir berbagi ilmunya tentang kepemimpinan pemuda yang tengah menjadi segmen utama era kekinian,” tutur Safrin

Sementara itu, Mujamin Jassin, ketua penyelenggara ikut menjelaskan secara singkat bahwa panitia akan terus melakukan audiensi-audiensi pada sejumlah instansi kementerian/lembaga. Sebab sehubungan dengan pelaksanaan PP AMMDI ini akan banyak sesi dakwah atau diskusi ketimbang seremoni.

“Insya Allah akan dilaksanakan April, dan sebelum itu kami berharap dapat kesempatan menghadap Wapres, Girban menerima. Sehingga bersinergi dan bekerja sama menjalankan program pemberdayaan pemuda Indonesia,” katanya.

Pelantikan Pengurus Pimpinan Pusat Angkatan Muda Majelis Dakwah Islamiyah (PP AMMDI) dan sekaligus Diklat Kepemimpinan yang diikuti pengurus AMMDI daerah Provinsi/Kabupaten/Kota Se-Indonesia akan dilaksanakan April 2025 mendatang.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber :

Berita Terkait

Mahasiswa dan Masyarakat Long March ke BMKG, Desak Hentikan Dugaan Perampasan Tanah
GAMKI Halsel, Ajak Umat Nasrani Hormati Keluarga Muslim Selama Bulan Suci Ramadhan
Bahlil Lahadalia Diberi Sanksi Pembatalan Disertasi, DGB UI Temukan Konflik Kepentingan
Erupsi Gunung Dukono Halmahera Utara, Kolom Abu Teramati Setinggi 1.500 Meter
Sore Nanti, Kemenag Ternate Pantau Hilal di Menara Afe Taduma
Keberatan Masyarakat atas Kenaikan 71,3% Tarif PAM Jaya Belum Ditanggapi, Francine PSI Surati Gubernur Pramono Anung
Kevin Wu PSI Serap Aspirasi Warga Jakarta Barat: Sekolah Negeri, Puskesmas, dan Bantuan Sosial Harus Jadi Prioritas
Program 3 Juta Rumah MBR: Kritik Pengembang terhadap Kebijakan Kementerian PKP

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:31 WIB

Jelang Ramadan, Harga Kebutuhan Dapur di Fakfak Terpantau Stabil

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:18 WIB

Bupati Fakfak Terpilih Samaun Dahlan Ajak Masyarakat Bersatu Bangun Daerah

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:07 WIB

Generasi Muda Melek Digital! OMK St. Pilipus Neri Sorong Adakan Pelatihan Konten Positif

Jumat, 28 Februari 2025 - 09:56 WIB

Perayaan HUT Kota Sorong Ke-25, Sederhana namun Penuh Makna

Jumat, 28 Februari 2025 - 09:23 WIB

Mohammad Musa’ad Akhiri Tugas Sebagai Pj Gubernur Papua Barat Daya, Serahkan Estafet Kepemimpinan

Kamis, 27 Februari 2025 - 16:39 WIB

Kapolres Teluk Bintuni Serahkan 100 Paket Sembako dalam Baksos Polri Presisi

Kamis, 27 Februari 2025 - 15:36 WIB

Pemilik Hak Ulayat Fakfak Buka Palang Pipa Air Setelah Mediasi dengan Pemerintah

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:02 WIB

Pengadilan Negeri Bintuni Diharapkan Terbentuk untuk Memudahkan Akses Hukum

Berita Terbaru

Berita

PP AMMDI Beraudiensi Kemenko KumHam Imipas

Jumat, 28 Feb 2025 - 23:22 WIB