PWI dan Forwas Menggelar Vaksinasi Boster Bagi Awak Media Dalam Peringatan Hari Pers Nasional di Sidoarjo

Jumat, 11 Februari 2022 - 07:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SIDOARJO- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sidoarjo dan Forum Wartawan Sidoarjo (Forwas) menggelar vaksinasi lanjutan booster dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2022

Kegiatan tersebut berlangsung di Pendopo Delta Wibawa Sidoarjo yang dihadiri Bupati Sidoarjo H. Ahmad Muhdlor Ali , Plt Dinas Kominfo Sidoarjo Misbachul Munir, Plt Kabid Pikom Dinas Kominfo Sidoarjo M. Wildan dan pejabat lainnya. Rabu (9/2/2022)

Pada kegiatan vaksinasi Booster kali ini para wartawan mendapatkan suntikan vaksin Pfizer setelah pada vaksin pertama dan kedua mereka divaksin menggunakan sinovac.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Vaksinasi tersebut difasilitasi Pemerintah Kabupaten Sidoarjo yang bekerjasama dengan Dinas Kominfo serta Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo.

Baca Juga :  Menpora RI Zainudin Amali Yakin Peran PWI dan SIWO atas DBON Tersosialisasi Secara Merata

Bupati Sidoarjo H. Ahmad Muhdlor Ali (Gus Muhdlor) menyambut baik dan mendukung kegiatan vaksinasi lanjutan booster bagi wartawan dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2022.

“Wartawan sudah semestinya dibekali dengan vaksin booster sebagai bagian memberikan rasa aman. Dikarenakan mereka berhubungan dengan banyak pihak dan bersentuhan langsung dengan berbagai kalangan di lapangan,” kata Gus Muhdlor

Dukungan yang diberikan dalam kegiatan vaksin booster tersebut merupakan wujud sinergi dan perhatian Pemerintah Daerah Sidoarjo kepada para wartawan sebagai salah satu bagian dari kemitraan.

“Kami akan terus mengedukasi kepada para wartawan dimasa pademi Covid-19 untuk tetap selalu menjaga protokol kesehatan dalam menjalankan setiap tugas-tugasnya,” kata Gus Muhdlor

Baca Juga :  LJ: Tiga Tokoh Siap Diusung Sebagai Gubernur Papua Barat Daya 2024

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Daud Gerung: Bupati LAZ “omon-omon” Soal alokasi dana sebesar Rp 1 milyar per desa dan Rp 100 juta per dusun setiap tahun
ASPERA Indonesia Siap Bersinergi dengan Pemerintah Kota Depok dalam Pembangunan dan Kemanusiaan
Kampung Duri Kosambi Rayakan Lebaran Antar Kampung, Fachry Dukung Jadi Warisan Budaya
Kesibukan Malam Takbiran di Jakarta: Polisi Gambir Jamin Kelancaran Lalu Lintas Menyambut Idul Fitri
Jelang Idul Fitri, PT Wanatiara persada Salurkan 2 Ton Sembako Di 8 Desa Lingkar Tambang 
Sambut Idul Fitri, PT Wanatiara Persada Bagi-Bagi THR dan Sembako ke 1.017 Karyawan dan Warga
RW 015 Kemirimuka Gelar Kegiatan Berbagi, Sinergi Eka Hospital dan Propindo Sedayu
Kepala Desa Waigoiyofa Laporkan Dugaan Pencemaran Nama Baik ke Polres Kepulauan Sula

Berita Terkait

Kamis, 3 April 2025 - 07:30 WIB

Pemudik Bantu Tingkatkan Penjualan UMKM Kuliner di Way Kanan

Kamis, 3 April 2025 - 07:11 WIB

Viva Yoga Mauladi: Idulfitri Jadi Momentum untuk Menguatkan Persatuan dan Kemanusiaan

Kamis, 3 April 2025 - 07:09 WIB

Antam Gelar Mudik Gratis 2025, 495 Pemudik Diberangkatkan ke Berbagai Kota

Kamis, 3 April 2025 - 07:06 WIB

Anindya Bakrie: Kadin Optimistis Pertumbuhan Ekonomi 2025 Sesuai Target

Kamis, 3 April 2025 - 07:05 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman: Tren Mudik Berubah, Bukan Karena Daya Beli

Selasa, 1 April 2025 - 14:56 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Gelar Open House di Rumah Dinasnya

Senin, 31 Maret 2025 - 13:44 WIB

Ribuan Umat Muslim Laksanakan Salat Idul Fitri 1446 H di Jatinegara

Minggu, 30 Maret 2025 - 13:31 WIB

IKA Trisakti Matangkan Pemilihan Ketum 2025-2028, Usung Musyawarah Mufakat

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Tindaklanjuti Laporan Warga, Polresta Balikpapan Sidak SPBU Secara Acak

Kamis, 3 Apr 2025 - 10:03 WIB

Grafik Pasar Tambang Nikel Dunia (CNBC)

Artikel

Indonesia Dominasi Pasar Tambang Nikel Terbesar Di Dunia

Kamis, 3 Apr 2025 - 07:43 WIB