Raih Juara Pidato Bahasa Indonesia, Santri Ponpes Nurul Amanah Wakili DKI Jakarta ke Tingkat Nasional

Jumat, 26 Agustus 2022 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Bahagia, senang dan tentunya bangga bisa mewakili santri DKI Jakarta Cabang Pidato Indinesia dalam ajang Nasional. Harapan untuk Pospeda kedepannya, semoga semakin baik lagi dalam memeriahkan ajang ini tahunan ini agar Santri lebih semangat untuk berkontribusi”, ujarnya dengan penuh haru.

Tak lupa ia mengucapkan terimakasih atas doa dan dukungan dari seluruh rekan santri dan guru-guru Pondok Pesantren Nurul Amanah terkhusus kepada Pimpinan Pondok Pesantren Abah Drs. KH. Muhammad Sholihin Harasyi Asy-Sya’bani.

Kesuksesan santri santriwan tidak pernah lepas dari para pejuang di balik layar yang membimbing merangkaikan kata yang di tuang dalam konsep pidato yang dibawakan santri santriwan dan peran  guru pendamping dalam memberi masukan dan kritikan sebelum bertanding.

Pendamping tersebut adalah Ustd. Zikri Robby, S.H. saat di temui oleh awak media mengungkapkan bahwa Pospeda ini merupakan ajang bergengsi tiga tahunan untuk menyaring santri berbakat.

“Pospeda DKI Jakarta ini merupakan ajang pembinaan Santri untuk menunjukkan potensi bahkan eksistensinya dalam hal olahraga dan seni. Ajang memilih Santri terbaik di jantung Ibukota, menyaring Santri DKI untuk menuju ke jenjang Pospenas, karena event bergengsi hanya diadakan 3 tahun sekali dibawah naungan Kemenag RI, dan Alhamdulillah ada salah satu santri kami yang bisa jadi juara 1”, Pungkasnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Muhamad Fiqram
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Diskusi Transmigrasi Patriot dengan PTN Terkemuka, Wamen Viva Yoga: Bangun Semangat Wirausaha Mahasiswa untuk Majukan Daerah Transmigrasi
Wamen Transmigrasi Viva Yoga: Tak Ada Matahari Kembar di Republik Indonesia
Sekjen Demokrat Herman Khaeron Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Yakini Bisa Sinergi dengan Koperasi yang Sudah Ada
Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore
Berebut Air Berkah, Ternyata Air PDAM: Begini Seharusnya Muslim Memaknai Keberkahan
Paus Fransiskus, Pemimpin Tertinggi Umat Katolik, Wafat di Usia 88 Tahun
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 13:20 WIB

Bupati Teluk Bintuni Ajak Warga Tanamkan Nilai Persaudaraan dalam Perayaan Malam Paskah

Selasa, 22 April 2025 - 10:55 WIB

Bupati Samaun Dahlan Kunjungi Casis Polri Asal Fakfak di Manokwari, Sampaikan Semangat Juang

Selasa, 22 April 2025 - 10:45 WIB

Bupati Fakfak Pastikan Hak Tenaga Medis Segera Terealisasi

Senin, 21 April 2025 - 15:38 WIB

Bupati Fakfak Bahas Investasi Perkebunan Jagung dan Tebu Bersama Warga Tomage dan Bomberai

Senin, 21 April 2025 - 08:42 WIB

Bupati Fakfak Samaun Dahlan Instruksikan Pemeriksaan Dana Kampung Setiap Dua Bulan

Minggu, 20 April 2025 - 21:05 WIB

Wujudkan Visi Bupati Fakfak, dr. Maulana Gulirkan Layanan Gratis di Puskesmas Fakfak

Sabtu, 19 April 2025 - 19:12 WIB

Bupati Fakfak Samaun Dahlan Apresiasi Semangat JP2F Rayakan Hari Kartini 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 09:08 WIB

Rp15 Miliar Dialokasikan Bupati Fakfak Samaun Dahlan untuk Wujudkan Layanan Berobat dan Makan Gratis Pendamping Pasien

Berita Terbaru