DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Senator Papua Barat M.Sanusi Rahaningmas ikut menyoroti persoalan di Papua Barat saat mengikuti rapat kerja DPD RI Komite IV Bersama dengan Kementerian Keuangan, Bapenas dan Bank Indonesia di Gedung DPD RI senayan, kemarin, Rabu (25/8/2022).
Rapat Kerja yang di Pimpin langsung oleh Wakil Ketua DPD RI Sultan Najabudin, Ketua Komite IV Elviana dan seluruh Anggota DPD RI dalam Komite IV serta turut Hadir juga Menteri Keuangann Sri Mulyani, Salah satu Deputi BI Destry Dayanti, Deputi Pendanaan Pembangunan Bappenas, Scenaider Clasein Hasudungan Siahaan dan para staf yang ikut serta.
Rapat tersebut membahas APBN 2023 dan RAPBN yang harus tetap pro terhadap daerah, dimana DPD RI tetap menjadi jembatan daerah untuk kemakmuran daerahnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Menurut Mantan Anggota DPR Papua Barat M.Sanusi Rahaningmas saat selesai ikut rapat bersama sejumlah Kementerian bahwa Papua Barat perlu menjadi perhatian khusus lewat Undang – Undang Outsus.
Penulis | : Mul |
Editor | : Delvi |
Sumber | : |
Halaman : 1 2 Selanjutnya