Ratusan Perempuan Pelaku UMKM dan Perempuan Kepala Keluarga, Berdialog Dua Arah dengan Ketua DPR RI, Puan Maharani

Selasa, 17 Januari 2023 - 10:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, DENPASAR – Sebanyak 100 orang perempuan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dan Perempuan Kepala Keluarga dari empat kecamatan di Kota Denpasar, melakukan dialog dengan Ketua DPR RI, Puan Maharani pada Senin (16/1/2023). Berlokasi di area Kantor Kelurahan Serangan, Denpasar Selatan, dialog dua arah tersebut banyak menyinggung soal peran dan sepak terjang para perempuan dalam upaya kebangkitan ekonomi, terutama pasca pandemi Covid 19.

“Apa yang dilakukan para ibu ibu ini sudah bagus sekali, maka kita patut apresiasi peran serta para perempuan sebagai penggerak ekonomi. Baik sebagai perempuan pelaku UMKM dan perempuan kepala keluarga,” kata Puan Maharani di tengah tengah dialog berlangsung.

Baca Juga :  Terkait UMKM, Ketua Assosiasi UMKM Gorontalo Datangi Rumah Ketum Perwanti

Dia juga menyemangati ratusan perempuan tersebut untuk tetap dapat berkarya dan bersama sama membangkitkan ekonomi keluarga khususnya, dan ekonomi Bali pada umumnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara dialog itu sendiri, turut dihadiri Staff Khusus Menteri Bidang Perempuan, Kementrian PPA RI, I Gusti Agung Putri Astrid Kartika, Wakil Wali Kota Denpasar, Kadek Agus Arya Wibawa dan juga Bupati Badung, Nyoman Giri Prasta serta Sekretaris Daerah Kota Denpasar, IB Alit Wiradana.

Selain itu tampak hadir pula serta Ketua Yayasan UID dan Presiden Komisaris Kura Kura Bali, Tantowi Yahya , Ketua TP PKK Kota Denpasar, Ny. Sagung Antari Jaya Negara Ketua GOW Denpasar, Ny. Ayu Kristi Arya Wibawa dan Ketua DWP Kota Denpasar, Ny. Ida Ayu Widnyani Wiradana.

Baca Juga :  Bupati Kaimana Freddy Thie Rapat Bersama PPL Terkait APBD 2023 Dengan Dinas Pertahanan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Netti
Editor : Aisyah
Sumber :

Berita Terkait

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Proyek Jalan Pulau Makian Terlambat, Kadis PUPR Halsel Beberkan Penyebab
Pembangunan Berjalan Lancar, RW 015 Kemirimuka Menuju Kampung Pancasila

Berita Terkait

Kamis, 3 April 2025 - 07:00 WIB

Menteri Bahlil Lahadalia Pulang Kampung ke Fakfak, Disambut Bupati Fakfak Prosesi Adat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:17 WIB

Wali Kota Tidore Tinjau Puskesmas, Prioritaskan Peningkatan Fasilitas Kesehatan

Senin, 10 Maret 2025 - 20:58 WIB

Bupati TTU Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas, Hemat Rp34 Miliar untuk Sektor Prioritas

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:53 WIB

Momen Pertumbuhan Ekonomi Terlewati, Prabowo Menghancurkan Mimpi Indonesia Emas

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:46 WIB

AMPG Golkar Gelar Pengajian Ideologi Kebangsaan, Fokus Rekrut Anak Muda

Rabu, 5 Maret 2025 - 15:16 WIB

Bupati Aceh Tengah Resmi Dikenakan Adat Gayo dalam Prosesi Munik Ni Reje

Rabu, 5 Maret 2025 - 13:14 WIB

Buka Puasa Bersama di Fakfak Tanpa Anggaran Pemerintah, Bupati: Ini Tanggung Jawab Kami

Selasa, 4 Maret 2025 - 16:18 WIB

Bupati TTU Yoseph Kebo Tegaskan Efisiensi Anggaran, Mobil Dinas Hanya untuk Jam Kerja

Berita Terbaru