Ratusan Warga Batang Serangan di Langkat Gelar Aksi Solidaritas dan Penggalangan Donasi untuk Palestina

Minggu, 26 November 2023 - 10:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Konflik kemanusiaan yang dirasakan warga Palestina menggugah empati ratusan masyarakat dari Kecamatan Batang Serangan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara dengan menggelar aksi solidaritas kemanusiaan peduli Palestina.

Dalam aksi solidaritas tersebut beragam bentuk kegiatan mulai dari penggalang dana, zikir akbar, hingga doa bersama untuk Palestina digelar masyarakat, dilapangan bola kaki, Kelurahan Batang Serangan, pada Sabtu 25 November 2023, siang.

Ketua bersama tim panitia aksi solidaritas menyerahan donasi kepada kepala KUA Kecamatan Batang Serangan.

Dalam sambutannya, M.Wahyuhzar selaku ketua panitia dalam aksi solidaritas tersebut merasah terharu dan tidak menyangka akan kegiatan yang dilaksanakan spontanitas itu ramai dihadiri masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya ucapakan terimakasih atas kinerja kawan-kawan yang sudah mensukseskan kagiatan solidaritas kemanusiaan ini. Tidak disangka kegiatan solidaritas ini ramai di hadiri masyarakat,” ujar Wahyu, dengan rasa haru.

Baca Juga :  Sambangi Balaikota Kediri, Bupati Freddy Thie dan Walikota Abdullah Abu Bakar Saling Tukar Cendramata

Lanjutnya ia menyampaikan, kegiatan yang di prakarsai oleh teman – teman, tokoh agama, tokoh pemuda, para ibu perwiritan yang mendapatkan dukungan dari Pemerintah Kecamatan Batang Serangan, Kepolisian Polsek Padang Tualang serta Danramil 10 Padang Tualang.

“Dalam aksi solidaritas penggalangan dana, kami tergabung beberapa lapisan masyarakat Kecamatan Batang Serangan dan luar Kecamatan. Terimakasih kepada para donatur dan masyarakat yang sudah menyisihkan rezekinya untuk sauadara-saudara kita di Palestina,” ucap wahyu dalam sambutannya.

Pada kesempatan yang sama kepala kantor urusan agama (KUA) Kecamatan Batang Serangan, M. Ridwan, S.Ag M.H.I, berikan apresiasi para pantia pelaksanaan solidaritas kemanusian ini.

“Saya merasah terharu akan kehadiran ibu-ibu dan para tamu yang berhadir disini dengan ke ihklasannya, sehingga begitu banyak yang datang,” ujarnya.

Baca Juga :  Polres Langkat Identifikasi Proyek Hingga Potongan Gaji di Desa Kwala Musam

Dahulu mereka berjasanya kepada negara kita. Dimana yang pertama kali mengakui kemerdekaan negara republik Indonesia merdeka Palestina, sementara negara-negara lain belum ada yang mengakui.

“Alhamdulillah acara ini diluar dari yang saya perkirakan, begitu antusiasnya warga datang dalam aksi kemanusiaan terhadap saudara kita di Palestina,” ucap Ridwan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ustadz Mansyur S.Ag, Camat Ari Ramadhani diwakili Kasi Pemerintahan, sejumlah kepala desa Kecamatan Bantang Serangan, tokoh agama, tokoh masyarakat, organisasi kepemudaan, mahasiswa dan ratusan warga.

Diakhir kegiatan aksi solidaritas kemanusiaan peduli Palestina, bersama rekan tim panitia kegiatan lainya. Ketua panitia, Wahyuzar memberikan hasil dari penggalangan dana senilai Rp 50.200.000 (Lima puluh juta dua ratus ribu rupiah) kepada kepala KUA dan MUI dengan foto bersama.

Baca Juga :  Eksekusi Alat Berat Diareal Hutan Mangrove di Langkat Dihadang, Kadiv LBH Medan : Itu Tindak Pidana

Sambung Wahyu. Sekali lagi kami dari panitia kegiatan aksi solidaritas kemanusian ini mengucapkan terimakasih banyak kepada seluruh warga Kecamatan Batang Serangan, Sawit Seberang dan Padang tualang.

“Alhamdulillah kegiatan solidaritas ini berjalan dengan sukses. Sebelumnya kami juga pernah melakukan penggalangan donasi di sekitaran Pasar perbelanjaan Kecamatan Batang Serangan. Saat itu kami berhasil menggalang dana sebesar Rp 14.200.000.,” tutup Wahyu. (Teguh)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TEGUH
Editor : MUFIK
Sumber :

Berita Terkait

Daud Gerung: Bupati LAZ “omon-omon” Soal alokasi dana sebesar Rp 1 milyar per desa dan Rp 100 juta per dusun setiap tahun
ASPERA Indonesia Siap Bersinergi dengan Pemerintah Kota Depok dalam Pembangunan dan Kemanusiaan
Kampung Duri Kosambi Rayakan Lebaran Antar Kampung, Fachry Dukung Jadi Warisan Budaya
Kesibukan Malam Takbiran di Jakarta: Polisi Gambir Jamin Kelancaran Lalu Lintas Menyambut Idul Fitri
Jelang Idul Fitri, PT Wanatiara persada Salurkan 2 Ton Sembako Di 8 Desa Lingkar Tambang 
Sambut Idul Fitri, PT Wanatiara Persada Bagi-Bagi THR dan Sembako ke 1.017 Karyawan dan Warga
RW 015 Kemirimuka Gelar Kegiatan Berbagi, Sinergi Eka Hospital dan Propindo Sedayu
Kepala Desa Waigoiyofa Laporkan Dugaan Pencemaran Nama Baik ke Polres Kepulauan Sula

Berita Terkait

Jumat, 4 April 2025 - 20:55 WIB

Gubernur NTT Akan Ganti Kepala SMK yang Kelola Sekolah Seperti SMA

Jumat, 4 April 2025 - 18:10 WIB

Gubernur NTT Tinjau Program Cek Kesehatan Gratis di Ende

Jumat, 4 April 2025 - 11:28 WIB

Kunjungan Perdana Gubernur Melki Laka Lena ke Flores, Evaluasi Pembangunan di 4 Kabupaten

Jumat, 28 Maret 2025 - 14:03 WIB

Bupati TTU Hadiri Rakor Bersama Gubernur NTT Bahas Pembangunan Daerah

Jumat, 28 Maret 2025 - 13:58 WIB

Bupati dan Wakil Bupati TTU Hadiri Prosesi Duka di Kediaman Almarhum Raymundus Sau Fernandes

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:59 WIB

Bupati TTU Lantik Pengurus Baru TP PKK, Tekankan Peran Strategis dalam Pemberdayaan Keluarga

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:50 WIB

Bupati TTU Serahkan 12 Pompa Air Alsintan untuk Dukung Produktivitas Kelompok Tani

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:40 WIB

Bupati TTU Selenggarakan Adventure Competition di Kefamenanu

Berita Terbaru

Penjabat (Pj)Wali Kota Palopo, Firmanza DP saat enerima kunjungan Direktur Promosi dan Edukasi Gizi pada Badan Gizi Nasional, Gunalan, Jumat (04/04/2025). (ist)

Nasional

Badan Gizi Nasional Bahas Implementasi MBG di Palopo

Jumat, 4 Apr 2025 - 20:19 WIB