Rayakan HUT ke-8, PT Bintang Lima Medika Gelar Donor Darah

Sabtu, 18 Juni 2022 - 23:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MAKASSAR – Hari Ini PT. Bintang Lima Medika merayakan HUT yg ke-8. PT. Bintang Lima Medika (BLM) adalah salah satu perusahaan distributor penyedia alat kesehatan yg berkantor di Makassar dan memiliki cabang di Kabupaten Wajo.

Menurut Irwan Alim Selaku Direktur PT. Bintang Lima Medika mengatakan, bahwa begitu baiknya penerimaan Masyarakat Wajo atas kehadiran PT. Bintang Lima Medika selama ini, maka di Momen HUT yang ke-8 ini, perayaan dan seremonial HUT PT. Bintang Lima Medika dengan sengaja dilaksanakan di Kabupaten Wajo.

Sambungnya, Irwan Alim mengatakan, adapun rangkaian kegiatan dalam perayaan HUT PT. Bintang Lima Medika kali ini, diantaranya melakukan Aksi Donor Darah, Pemeriksaan Kesehatan Gratis (meliputi tes Gula darah, Cholesterol dan Asam Urat) serta Konsultasi Dokter dan praktek Kefarmasian secara gratis, dengan menggandeng sejumlah elemen kepemudaan, seperti Ikatan Keluarga Alumni Jogja (IKAJO), KSR As’adiyah, PMI dan Ikatan Pemuda Muhammadiyah.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber :

Berita Terkait

Apindo: Kebijakan Impor Migas dan Pangan Tak Berdampak Negatif bagi Indonesia
Kadin: Hilirisasi Dorong Penguatan Kemitraan Dagang antara Indonesia dan Tiongkok
Menteri UMKM Rancang Regulasi untuk Perlindungan Ojek Online
Rektor UMJ Prof. Dr. Ma’mun Murod Tegaskan Pentingnya Resiliensi Mahasiswa Tangkal Radikalisme
Direktur Utama PLN Ungkap Surplus Hidrogen Nasional Capai 125 Ton, Siap Jadi Energi Alternatif
Menteri UMKM Soroti Peran Strategis Industri Penjaminan untuk UMKM
Rektor Ma’mun Murod: UMJ Siap Sukseskan Halalbihalal PP Muhammadiyah 1446 H
Menteri UMKM Maman Abdurrahman Tegaskan Bank Himbara Siapkan Dana Penghapusan Utang UMKM

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:45 WIB

Gubernur Elisa Kambu Lantik Sekda Baru Kabupaten Maybrat di Awal Masa Jabatannya

Kamis, 17 April 2025 - 11:25 WIB

Bupati Waropen Kunjungi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, Tegaskan Komitmen Literasi dan Dokumentasi Daerah

Senin, 14 April 2025 - 16:38 WIB

PT Freeport Indonesia Berikan Dukungan untuk Liga 4 Regional Papua Tengah

Senin, 14 April 2025 - 12:39 WIB

Bupati Waropen FX Mote Tak Terburu-Buru Reshuffle Jabatan, Utamakan Evaluasi Kinerja ASN

Senin, 14 April 2025 - 11:29 WIB

Gubernur Elisa Kambu Dorong Penguatan Peran Inspektorat di Daerah

Jumat, 11 April 2025 - 15:54 WIB

Bupati Waropen F.X. Mote Pastikan Pembangunan Pasar Urfas Darurat untuk Warga Waropen

Selasa, 8 April 2025 - 16:00 WIB

Bupati Waropen FX Mote: Bandara Botawa Siap Diaktifkan Kembali untuk Dongkrak Ekonomi

Selasa, 8 April 2025 - 15:31 WIB

Gubernur Elisa Kambu Serukan Persatuan Warga Papua Barat Daya Melalui Momen Halal Bihalal

Berita Terbaru