Runner Up 1 Puteri Indonesia Sulawesi Tenggara 2022 Dukung Pemerintah Jadikan Wakatobi Sebagai Bali Baru

Jumat, 25 Februari 2022 - 06:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gadis yang hobinya modeling dan menari ini bercerita bahwa sejak kecil ia dibesarkan di tengah-tengah keluarga yang mengedepankan pendidikan sebagai aset penting masa depan yang harus dimiliki, maka dari itu sejak tahun lalu dirinya berinisiatif menjalankan kegiatan sosial di bidang pendidikan bekerja sama dengan salah satu media di Kota Kendari.

“Sasaran kegiatan sosial ini adalah anak-anak pesisir yang mana kebanyakan dari mereka dimasa pandemi ini memiliki kesulitan dalam mengenyam pendidikan. Kegiatan yang saya lakukan dalam projek ini berupa belajar bersama sambil bermain dan bercerita,” tutur dara kelahiran 1999.

Intinya melalui projek ini Bulan ingin membangkitkan semangat belajar anak-anak dan juga seluruh generasi muda diluar sana serta memberikan pemahaman bahwa kita semua berhak untuk belajar dan mengenyam pendidikan, karena belajar dapat dilakukan kapanpun, dimanapun, dengan siapapun, dan dalam kondisi apapun.

“Sebagai bagian dari generasi muda Indonesia, saya percaya bahwa generasi muda memiliki peran penting dalam memajukan dan mengharumkan nama Bangsa. Untuk itu saya mengajak seluruh generasi muda Indonesia dengan peran kita masing-masing, juga sebagai agent of change untuk menjadi generasi yang terdidik, terlatih, berkarakteristik baik, serta memegang teguh nilai-nilai moral dan luhur agar kelak Indonesia dapat menjadi negara yang lebih dipandang, diperhitungkan serta disegani di dunia, karena jika bukan kita lalu siapa lagi yang kelak akan menjaga nama baik Bangsa Indonesia,” tutupnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

7 Keuntungan Punya Mobil Keluarga, Ruang Kabin Lega Hingga Nyaman Dikendarai
Bank Sampah dan Eco Enzyme Jadi Cara Puteri Indonesia Maluku 2025 Sharon Sahetapy Kampanyekan Lingkungan Lebih Sehat
Alma Santang, Puteri Indonesia Kalsel 2025 Dorong Kesadaran Kesehatan Menstruasi Lewat Lagimens.id
Felix Stray Kids Jalani Perawatan Usai Patah Tulang dalam Kecelakaan
Menjadi Tuan Rumah, Arab Saudi Tegaskan Larang Alkohol di Piala Dunia 2034
Pemilik Baru Manchester United Siap Lakukan PHK Massal untuk Efisiensi Anggaran
Pendaftaran Miss Tourism Universe 2025 Telah Dibuka, Berhadiah Puluhan Juta Rupiah!
Model Profesional Sekaligus Putri Hijabfluencer Indonesia 2024 Bicara Pentingnya Festival Kebudayaan dan Cinta Tanah Air

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:43 WIB

Ombudsman DIY Siap Jadi Mediator Aduan Masyarakat Terkait Pelayanan Publik

Sabtu, 24 Juni 2023 - 07:51 WIB

Akhirnya Muhammadiyah Kembali Hadirkan Hotel Megah di Yogyakarta

Minggu, 29 Januari 2023 - 14:10 WIB

Musra Jogja, Sejumlah Baliho Budiman Sudjatmiko Untuk Indonesia Ikut Meramaikan.

Minggu, 14 Agustus 2022 - 14:19 WIB

Santri Dukung Ganjar DIY Jalin Silaturahmi ke Ibu-Ibu Majelis Taklim

Berita Terbaru

Penjabat (Pj)Wali Kota Palopo, Firmanza DP saat enerima kunjungan Direktur Promosi dan Edukasi Gizi pada Badan Gizi Nasional, Gunalan, Jumat (04/04/2025). (ist)

Nasional

Badan Gizi Nasional Bahas Implementasi MBG di Palopo

Jumat, 4 Apr 2025 - 20:19 WIB

Pantai Karanghawu yang ramai oleh pengunjung (Istimewa)

Nasional

Libur Panjang Lebaran 2025 Dongkrak Pariwisata Sukabumi

Jumat, 4 Apr 2025 - 19:29 WIB