Safari Politik Ganjar di Sulsel Akan Didampingi Danny dan Adnan

Rabu, 19 Juli 2023 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo (detikindonesia.co.id)

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, MAKASSAR  –  Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan ‘Danny’ Pomanto dan Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan akan mendampingi bakal calon Presiden usungan PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo dalam safari politiknya ke Sulawesi Selatan pada 28-30 Juli 2023.

Dalam safari politiknya, Ganjar diagendakan melakukan kunjungan ke Makassar dan Gowa untuk sosialisasi dengan tokoh masyarakat.

Ganjar juga akan melakukan dzikir bersama di lapangan Karebosi serta menggelar pertemuan massa pendukung di GOR Sudiang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara PDIP di GOR bersama partai pendukung, Hanura, PPP dan Perindo. Semua pengurus partai. Pak Danny dan Pak Adnan pasti diundang,” kata Ketua Bidang Kehormatan PDI Perjuangan Sulsel, Ansyari Mangkona saat dikonfirmasi, Selasa (18/7/2023)

Baca Juga :  Lomba Desa dan Kelurahan Tahun 2023, Kota Tidore Mewakili Provinsi Maluku Utara Ke Tingkat Nasional

Menurut anggota DPRD Sulsel itu, selama di Makassar Ganjar juga akan melakukan pertemuan internal PDI Perjuangan. Internal PDIP Sulsel ada pertemuan khusus dengan Pak Ganjar.

Karena pagi tanggal 30 sudah harus pulang karena ada pertemuan di Jakarta bersama mantan Panglima TNI Andika Perkasa dan para purnawirawan jenderal TNI Polri,” ucapnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : IBRAHIM
Editor : YULI A.H
Sumber :

Berita Terkait

Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%
PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel
Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung
Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan
Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024
Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 17:44 WIB

Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%

Jumat, 22 November 2024 - 13:24 WIB

PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 15:13 WIB

Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan

Kamis, 21 November 2024 - 12:52 WIB

Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis

Kamis, 21 November 2024 - 04:07 WIB

Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada

Rabu, 20 November 2024 - 20:48 WIB

Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 

Berita Terbaru