Sajikan Laga Kandang Perdana, Malut United FC Vs Persis Solo

Sabtu, 9 November 2024 - 15:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

Menurut Maurice pembenahan serta persiapan panpel sudah berjalan dengan baik dan saat ini sudah mencapai 95 persen. Sehingga panpel optimis stadion siap untuk digunakan pada laga 21 November mendatang.

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kondisi rumput stadion kini telah memenuhi standar dan siap digunakan untuk pertandingan Liga 1,” tambahnya.

Terkait harga karcis masuk stadion, pihak panitia telah menetapkan dan masih menunggu keputusan manajemen tim Malut United.

 

 

“Keputusan harga karcis masuk telah diusulkan, panpel menunggu persetuan pihak manajemen tim. Soal besaran harga karcis menjadi kewenangan manajemen tim,”sebut Maurice Tuguis.

Sedangkan penjualan karcis dilakukan secara online dan nantinya aplikasi yang digunakan akan diumumkan dan disebarkan ke masyarakat.

Baca Juga :  Santer Kabar Aksi 'Guru Honorer di Langkat Menangis, Pendidikan Sedang tidak Baik-baik Saja', Ini Tuntutan Mereka

 

 

“Kesempatan ini juga saya mengklarifikasi informasi yang beredar karcis Malut United vs Persis Solo sudah habis terjual. Jangankan penjualan tiket harga tiket saja Panpel masih menunggu keputusan manajemen tim,”ujarnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Wabup Halsel Hadiri Upacara Hari Otonomi Daerah Secara Daring
Amankan HUT PI KE-159 Dan Paskah Tahun 2025, Panitia PHBG GMIH Apresiasi Kepada TNI-POLRI
Disperkim Halsel Luncurkan Aplikasi “SITANGKAS” untuk Dukung Visi Bupati dan Wakil Bupati Halsel untuk Tingkatkan Layanan Permukiman
Bupati Maluku Tengah Dorong Pendirian Kantor Imigrasi di Kota Masohi
Gubernur Sherly Libatkan Alumni IPDN dalam Satgas Pengawasan Program Prioritas
Berdalil Efisiensi Anggaran Pembangunan Jalan Pulau Obi Dibatalkan, Pemerintahan Serly-Sarbin Diresahkan 
Gegara Minuman Keras Seorang Pemuda  Desa Silang, Menjadi Korban Penganiyaan
Bupati Halmahera Selatan Resmi Kukuhkan Pengurus TP PKK dan Posyandu Masa Bakti 2025-2030

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 11:08 WIB

Kisruh Parkir Elektronik DKI, Francine PSI Soroti Kerusakan Mesin dan Praktik Pungli di Jalan Sabang

Rabu, 23 April 2025 - 19:43 WIB

August Hamonangan Menolak Kebijakan Parkir di Kantor Kecamatan, Wali Kota Juga Kena Tarif

Selasa, 22 April 2025 - 11:57 WIB

Kevin Wu Desak Pemprov DKI Gratiskan Transportasi untuk Seluruh Pengurus Tempat Ibadah

Selasa, 22 April 2025 - 11:15 WIB

Peringati Hari Kartini, Ketua PSI Jakarta Minta Pemprov DKI Revisi Perda Perlindungan Perempuan dan Anak

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Bertemu Kepala Dinas Ketenagakerjaan DKI Jakarta

Rabu, 16 April 2025 - 14:48 WIB

PSI Desak Bank DKI Atasi Masalah Pencairan Dana KJP Plus

Rabu, 16 April 2025 - 08:26 WIB

Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Matangkan Struktur dan Komitmen Bersama untuk para pekerja di BUMD DKI Jakarta

Jumat, 11 April 2025 - 10:16 WIB

Dugaan Kejahatan Siber di Bank DKI, Francine PSI Minta Dirut Buka-Bukaan Hasil Audit Forensik

Berita Terbaru

Wabup Halsel zaat mengikuti Otda virtual (Detik Indonesia/Indotimur)

MALUKU UTARA

Wabup Halsel Hadiri Upacara Hari Otonomi Daerah Secara Daring

Sabtu, 26 Apr 2025 - 08:27 WIB