Sajikan Laga Kandang Perdana, Malut United FC Vs Persis Solo

Sabtu, 9 November 2024 - 15:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

Menurut Maurice pembenahan serta persiapan panpel sudah berjalan dengan baik dan saat ini sudah mencapai 95 persen. Sehingga panpel optimis stadion siap untuk digunakan pada laga 21 November mendatang.

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kondisi rumput stadion kini telah memenuhi standar dan siap digunakan untuk pertandingan Liga 1,” tambahnya.

Terkait harga karcis masuk stadion, pihak panitia telah menetapkan dan masih menunggu keputusan manajemen tim Malut United.

 

 

“Keputusan harga karcis masuk telah diusulkan, panpel menunggu persetuan pihak manajemen tim. Soal besaran harga karcis menjadi kewenangan manajemen tim,”sebut Maurice Tuguis.

Sedangkan penjualan karcis dilakukan secara online dan nantinya aplikasi yang digunakan akan diumumkan dan disebarkan ke masyarakat.

Baca Juga :  SBGN Malut Gugat, PT. Maluku Indah Ternate

 

 

“Kesempatan ini juga saya mengklarifikasi informasi yang beredar karcis Malut United vs Persis Solo sudah habis terjual. Jangankan penjualan tiket harga tiket saja Panpel masih menunggu keputusan manajemen tim,”ujarnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Ribuan Warga Banjiri Kampanye Akbar Pasangan Safitri-Hemfri
Peringatan HKN 2024, Plt Bupati Kaimana Tekankan Tiga Program Prioritas
Disebut Mirip Dengan Istri dari Nabi Muhammad, Paslon Nomor 4 Dinilai Lecehkan Agama Islam
HAS: Memastikan Sektor Industri Pertambangan Dapat memperluas Penyerapan Tenaga Kerja Loka
Puncak Peringatan HKN di Tidore, 51 Penghargaan diberikan kepada Nakes dan Puskesmas
Peringatan HKN 2024, Sekda Tidore Tekankan Pentingnya Pelayanan Kesehatan
Program Bansos RTLH dan Jamban Sehat Jadi Prioritas Pasangan Fallas-Ridwan di Pilkada Batang
Firman Mudaffar Syah Dukung Pasangan Calon Gubernur Malut, Husain-Asrul 

Berita Terkait

Sabtu, 9 November 2024 - 23:52 WIB

Perayaan Diwali Mela 2024, Umat Sikh Jakarta Dukung RK jadi Gubernur

Sabtu, 9 November 2024 - 15:15 WIB

Peringati Maulid Nabi, Hj. Neneng Sukses Gelar Tabligh Akbar Perdana MT Al Batawi di Kemayoran

Jumat, 1 November 2024 - 20:01 WIB

Berikan Dampak Nyata bagi Negara, LP 185 AsiaWorks Gelar Acara Wow Day “Light of Hope”

Rabu, 30 Oktober 2024 - 01:15 WIB

Gaungkan Semangat Sumpah Pemuda, Perwanti Berbagi Kasih dengan Anak-anak Pesisir

Senin, 28 Oktober 2024 - 15:36 WIB

Pj. Gubernur Teguh Dukung Kebijakan Gratiskan Biaya Sewa Rusun untuk Warga Eks Kebakaran Manggarai

Rabu, 23 Oktober 2024 - 02:36 WIB

Yandri Susanto, Dewan Pembina GESID, Dilantik Sebagai Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal

Minggu, 20 Oktober 2024 - 20:49 WIB

Larut dalam Euforia Pelantikan Presiden Prabowo, Bunda Indah: Saya akan Kawal dan Kritik Prabowo jika Keluar Jalur

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:11 WIB

Sobat Mas Pram Bang Doel Gelar Makan Gratis, Warung Bang Doel di Serbu Warga

Berita Terbaru

Tak Berkategori

Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua

Rabu, 13 Nov 2024 - 17:31 WIB