Salah Satu Bakal Calon Bupati Fakfak 2024 Meninggal Dunia

Kamis, 27 Juni 2024 - 15:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, FAKFAK – Ditengah KPU Kabupaten Fakfak melaksanakan Tahapan Verifikasi Faktual Tahap Pertama terhadap berkas dukungan KTP Calon Independen.

Berkenaan dengan waktu yang sama Calon Bupati Fakfak 2024 Jalur Independen kini telah tutup usia. Ia adalah Immanuel Komber.

Immanuel Komber (Alm) berpasangan dengan Rico Thie sebagai Calon Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Jalur perseorangan di Pilkada Fakfak 2024. Keduanya berjargon “MARI” sudah siap berkompetesi di Pilkada Fakfak 2024 dengan Calon Bupati lainya yang maju melalui jalur koalisi partai

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun kehendak yang maha kuasa, pria yang akrab dipanggil Manu Komber dikabarkan menghembuskan nafas terakhirnya di Rumah Sakit Umum Daerah Fakfak, Kamis, 27 Juni 2024 dini hari bertempta di Instalasi Gawat Darurat (IGD). Kabar itu beredar pukul 01,011 Wit. Melalui Watshapp Group.

Idam Fidmatan dilokasi Rumah Sakti menyaksikan langsung meninggalnya Calon Bupati Fakfak dari Jalur Perseorangan/Independen menyampaikan itu dibeberapa Grup Watshapp pukul 01.11 Wit dini hari. Seketika informasi duka itu tembus ke semua warga dan terebar informasi melalui watshapp grup.

Baca Juga :  Rehabilitasi Lahan Pasca Kebakaran, Dinas Perkebunan Fakfak Tanam 1.000 Pohon Kayu Putih

“Berita duka, info buat semua, saya sekarang di IGD . jam 01 lebih 5 menit yang lalu. Saudara kita tersayang Immanuel Komber baru saja berpulang kehadapan tuhan yang maha kuasa” begitu informasi yang disampaikan Idham. Kerabat dekat Alm. Manu Komber. Kamis malam dikutip media ini.

Tidak sedikit orang yang menyampaikan turut berbela sngkawa atas kepergian Bakal Calon Bupati Fakfak 2024. Immanuel Komber. Alm. dikenal sebagai orang yang ramah dan baik terhadap orang. kepergian Alm. untuk selama-lamanya ditengah penyelenggara negara sedang memverifikasi faktual berkas Calon Bupatinya bersama wakil

Informasi yang diperoleh media ini, setelah menghembuskan nafas terakhirnya di IGD RSUD Fakfak pada Kamis, 27 Juni 2024 dini hari, Jenazah Emmanuel Komber langsung dibawah pulang ke rumah dan saat ini Alm. disemayamkan di rumah dukanya di Kampung Pasir Putih. Distrik Fakfak Tengah. Kabupaten Fakfak – Papua Barat.

Baca Juga :  Bupati Bengkalis Buka Acara Rembuk Stunting Kabupaten Bengkalis Tahun 2023

Diketahui. Emmanuel Komber berpasangan dengan Rico Thie maju untuk Calon Bupati Fakfak 2024 dari jalur perseorangan dengan berjargon “MARI”. Pasangan dimaksud dokumen dukungan sedang dilakukan Verifikasi Faktual tahap pertama oleh KPU Kabupaten Fakfak disebaran 9 Distrik dari 17 Distrik. Mereka lolos Verfak tahap pertama dengan jumlah 6.388 dukungan KTP dari ketentuan minimal 5.835 dukungan.

Sebelumnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Fakfak, resmi memulai proses verifikasi faktual dokumen dukungan Kartu Tanda Penduduk (KTP) warga untuk pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Fakfak dari jalur perseorangan, Emmanuel Komber dan Rico Thie, Verifikasi ini berlangsung dari 21 Juni hingga 4 Juli 2024.

Ketua KPU Kabupaten Fakfak, melalui Devisi Teknis Yosan Massa, baru-baru ini menyampaikan tahapan verifikasi faktual ini adalah langkah penting untuk memastikan validitas dukungan yang diberikan oleh masyarakat. Proses ini dilakukan setelah hasil verifikasi administrasi perbaikan pertama menunjukkan jumlah dukungan yang memenuhi syarat.

Baca Juga :  Pangkogabwilhan III Beri Apresiasi Kepada Serka Adrian Manulang Anggota Korem 174/ATW Merauke

“Berdasarkan berita acara yang dikeluarkan oleh KPU Kabupaten Fakfak Nomor: 1089/PL.02.2-BA/9203/2024 tentang Hasil Verifikasi Administrasi Perbaikan Kesatu Dukungan Bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Fakfak pada 18 Juni 2024, jumlah dukungan hasil perbaikan administrasi pertama adalah sebanyak 6.388 dukungan. Jumlah ini lebih banyak dari dukungan minimal yang ditetapkan, yaitu 5.835 dukungan,” ujar Yosan Massa.

Ditambahkan Yosan Massa, dukungan ini tidak hanya memenuhi jumlah minimal yang ditetapkan, tetapi juga menunjukkan sebaran yang luas di 17 distrik di Kabupaten Fakfak, jauh melampaui syarat minimal sebaran dukungan di 9 distrik.

Proses verifikasi faktual ini diharapkan dapat berjalan lancar dan transparan, memastikan bahwa setiap dukungan yang diterima adalah sah dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

“Kami berharap seluruh tahapan verifikasi dapat dilaksanakan dengan baik, sehingga dapat memberikan hasil yang akurat dan dapat dipercaya,” tambah Yosan Massa. Tutupnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : MUFIK
Sumber :

Berita Terkait

Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 16:33 WIB

Hari Kartini, Menteri UMKM dan Menteri PPPA Sepakat Perkuat Peran Perempuan di UMKM

Selasa, 22 April 2025 - 12:55 WIB

Menteri UMKM Maman Dorong Usaha Warga Lapas Diakui sebagai UMKM

Senin, 21 April 2025 - 13:58 WIB

Direktur Utama PLN Dorong Pemanfaatan Hidrogen Hijau di Transportasi Laut

Senin, 21 April 2025 - 12:02 WIB

Rektor UMJ Tekankan Halalbihalal sebagai Sarana Penguat Ukhuwah Islamiyah

Senin, 21 April 2025 - 08:33 WIB

Demi Mensuport Bisnis, Perkumpulan Pengusaha Teknologi Lions Anaba Menjalin Acara Halal Bi Halal

Sabtu, 19 April 2025 - 11:34 WIB

Apindo: Kebijakan Impor Migas dan Pangan Tak Berdampak Negatif bagi Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 11:15 WIB

Kadin: Hilirisasi Dorong Penguatan Kemitraan Dagang antara Indonesia dan Tiongkok

Jumat, 18 April 2025 - 21:58 WIB

Menteri UMKM Rancang Regulasi untuk Perlindungan Ojek Online

Berita Terbaru