Satgas Yonif 511/DY Bersinergi Dengan Dompet Dhuafa Gelar Khitan Gratis Untuk Masyarakat Papua

Rabu, 19 Oktober 2022 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAYAPURA – Dansatgas Pamtas Yonif 511/DY Letkol Inf Rully Noriza, S.I.P., M.I.P. berkerjasama dengan Dompet Dhuafa untuk melaksanakan Khitan Gratis untuk masyarakat di Desa Kumbe, Distrik Malind, Kabupaten Merauke, Selasa (18/10/2022).

Saat dikonfirmasi kegiatan tersebut, Dansatgas Yonif 511/DY telah memerintahkan kepada Dokter Satgas Yonif 511/DY Letda Ckm dr. Muhammad Gufron Nusyirwan untuk menuju ke Desa Kumbe, Distrik Malind, Kabupaten Merauke. Lanjutnya dengan Sigap, Dokter Satgas Batalyon menuju ke Distrik Malind tersebut.

“Setelah berkoordinasi dengan Kepala Distrik dan Kepala Kampung setempat mengenai penyiapan tempat untuk pelaksanaan Khitan Massal tersebut. Khitan Massal dilaksanakan di Balai Kampung Kumbe,” jelas Dansatgas.

Setibanya di Kampung Letda Ckm dr. Gufron bersama Tim Medis dari Dompet Dhuafa menyelenggarakan Khitan Gratis yang pertama kali dilaksanakan di desa tersebut.

“Banyak masyarakat yang antusias dengan kegiatan tersebut, sehingga jumlah peserta yang banyak. Bukan saja hanya anak-anak, remaja dan orang dewasa ada juga yang mengikuti Khitan Massal Gratis tersebut,” jelas Dokter.

“Total ada 31 orang peserta khitan yang hadir dengan rincian pesertanya yaitu 28 anak-anak dan 3 remaja dewasa,” tambahnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”
Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan
Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn
Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!
Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti
Rayakan HUT ke-5 di USNI, IKDKI Ciptakan Dosen yang Menginspirasi
Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul
Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 00:44 WIB

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Sabtu, 23 November 2024 - 23:33 WIB

Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan

Sabtu, 23 November 2024 - 22:03 WIB

Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn

Sabtu, 23 November 2024 - 20:41 WIB

Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!

Sabtu, 23 November 2024 - 20:31 WIB

Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti

Sabtu, 23 November 2024 - 17:55 WIB

Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Sabtu, 23 November 2024 - 17:23 WIB

Deklarasi Dukungan: Relawan Hijau Hitam Siap Menangkan Ridwan Kamil dan Suswono

Berita Terbaru

Berita

Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:31 WIB