Sejumlah Pejabat Utama Polda Sumut dan Kapolres Resmi Berganti, Polres Langkat Dapatkan 10 Penghargaan

Selasa, 10 Januari 2023 - 08:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Polda Sumatera Utara (Sumut) melaksanakan pelantikan serah terima jabatan PJU dan sejumlah kapolres di Aula Tribrata Mapolda Sumut, Senin (9/1).

Pelaksanaan serah terima jabatan itu dipimpin Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak. Dalam sambutannya, Panca mengucapkan terima kasih kepada para kepolres karena telah memberikan dedikasi dan loyalitas dalam mengemban tugas di daerah masing-masing.

“Kepada para kapolres yang baru dilantik agar secepatnya menyesuaikan diri dengan masyarakat agar situasi kamtibmas di daerah tetap terjaga kondusif,” harapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun sejumlah kapolres yang diserahterimakan yakni, Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Faisal RH dimutasi sebagai Kapolres Langkat menggantikan AKBP Danu Pamungkas Toto. Sedangkan AKBP Danu dimu sebagai pamen slog Polri.

Baca Juga :  ILUNI SMA 84 Jakarta Tebar Kebaikan di Bulan Ramadan dengan Berbagi Takjil

Selanjutnya, Kapolres Labuhanbatu AKBP Ahnar Rangkuti dimutasi sebagai Kapolres Blitar dan penggantinya AKBP James H Hutajulu Kasubdit 3 Dit Reskrimsus Polda Sumut.

Kemudian, Kapolres Samosir AKBP Joshua Tampubolon dipercaya menjabat sebagai Kapolres Pelabuhan Belawan. Sementara untuk jabatan Kapolres Samosir diisi AKBP Yogie Hardiman dari Bareskrim Polri.

Diketahui jabatan AKBP Danu Pamungkas Totok SH, SIK sebagai Kapolres Langkat telah berganti. Dalam telegram Kapolri, AKBP Danu Pamungkas yang telah menjabat Kapolres Langkat sekira 19 bulan, kini menjabat sebagai Pamen Slog Polri.

Kepemimpinan Kapolres Langkat AKBP Danu Pamungkas Totok SH, SIK, sejak bulan juni 2021 hingga bulan Januari 2023. Dimana di bawah kepemimpinan AKBP Danu Pamungkas Totok SH, SIK, Polres Langkat mendapatkan penghargaan yakni.

Baca Juga :  Paslon ARUS Unggul di Hasil Exit Poll Pilgub PBD

1. Juara 1 Lomba Sat Kamling Merah Putih Sepolda Sumut 2022

2. Juara 1 Dalam Fungsi Binmas Sepolda Sumut 2022

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Daud Gerung: Bupati LAZ “omon-omon” Soal alokasi dana sebesar Rp 1 milyar per desa dan Rp 100 juta per dusun setiap tahun
ASPERA Indonesia Siap Bersinergi dengan Pemerintah Kota Depok dalam Pembangunan dan Kemanusiaan
Kampung Duri Kosambi Rayakan Lebaran Antar Kampung, Fachry Dukung Jadi Warisan Budaya
Kesibukan Malam Takbiran di Jakarta: Polisi Gambir Jamin Kelancaran Lalu Lintas Menyambut Idul Fitri
Jelang Idul Fitri, PT Wanatiara persada Salurkan 2 Ton Sembako Di 8 Desa Lingkar Tambang 
Sambut Idul Fitri, PT Wanatiara Persada Bagi-Bagi THR dan Sembako ke 1.017 Karyawan dan Warga
RW 015 Kemirimuka Gelar Kegiatan Berbagi, Sinergi Eka Hospital dan Propindo Sedayu
Kepala Desa Waigoiyofa Laporkan Dugaan Pencemaran Nama Baik ke Polres Kepulauan Sula

Berita Terkait

Jumat, 4 April 2025 - 20:55 WIB

Gubernur NTT Akan Ganti Kepala SMK yang Kelola Sekolah Seperti SMA

Jumat, 4 April 2025 - 18:10 WIB

Gubernur NTT Tinjau Program Cek Kesehatan Gratis di Ende

Jumat, 4 April 2025 - 11:28 WIB

Kunjungan Perdana Gubernur Melki Laka Lena ke Flores, Evaluasi Pembangunan di 4 Kabupaten

Jumat, 28 Maret 2025 - 14:03 WIB

Bupati TTU Hadiri Rakor Bersama Gubernur NTT Bahas Pembangunan Daerah

Jumat, 28 Maret 2025 - 13:58 WIB

Bupati dan Wakil Bupati TTU Hadiri Prosesi Duka di Kediaman Almarhum Raymundus Sau Fernandes

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:59 WIB

Bupati TTU Lantik Pengurus Baru TP PKK, Tekankan Peran Strategis dalam Pemberdayaan Keluarga

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:50 WIB

Bupati TTU Serahkan 12 Pompa Air Alsintan untuk Dukung Produktivitas Kelompok Tani

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:40 WIB

Bupati TTU Selenggarakan Adventure Competition di Kefamenanu

Berita Terbaru

Penjabat (Pj)Wali Kota Palopo, Firmanza DP saat enerima kunjungan Direktur Promosi dan Edukasi Gizi pada Badan Gizi Nasional, Gunalan, Jumat (04/04/2025). (ist)

Nasional

Badan Gizi Nasional Bahas Implementasi MBG di Palopo

Jumat, 4 Apr 2025 - 20:19 WIB