Selamat untuk Aksa Delvin Kambesu, Putra Asal Kaimana Juara 1 di Ajang Putra-Putri Indonesia 2023  

Selasa, 7 Februari 2023 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, PAPUA BARAT – Bupati Kaimana Freddy Thie mengungkapkan rasa kebanggaannya atas prestasi yang diraih oleh Aksa Delvin Junior Kambesu, putra asal Kaimana yang keluar sebagai juara 1 dalam ajang pemilihan Putra-Putri Indonesia yang berlangsung di Denpasar, Provinsi Bali.

“Malam tadi saya mendapat kabar bahwa salah satu putra terbaik Kaimana, Aksa Delvin Junior Kambesu berhasil mencatat sejarah baru menjadi juara 1 dalam ajang Pemilihan Putra Putri Nusantara tahun 2023 di Denpasar Bali,” tutur Freddy dalam unggahannya di Facebook pada Senin (06/02/2023) pagi.

Kepada Aksa Delvin Junior Kambesu, Bupati Freddy Thie menyampaikan apresiasinya karena telah membuat masyarakat Kaimana bangga atas prestasi tersebut.

“Aksa Delvin Junior Kambesu, terima kasih sudah berjuang. Terima kasih atas persembahan untuk tanah ini, terima kasih telah mengharumkan nama Kaimana. Saya selalu percaya, anak-anak Kaimana adalah anak-anak hebat yang memiliki segudang bakat dan potensi dalam dirinya,” ungkapnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 
Rp15 Miliar Dialokasikan Bupati Fakfak Samaun Dahlan untuk Wujudkan Layanan Berobat dan Makan Gratis Pendamping Pasien
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Bupati Teluk Bintuni Tunjuk Meliaki Dowansiba sebagai Plt Kepala Dinas Kominfo
Bupati Fakfak Samaun Dahlan Wajibkan Absensi Digital di Seluruh OPD: Tingkat Kehadiran Pagi Masih Rendah
Bupati Raja Ampat Orideko Tekankan Pembangunan Inklusif dalam Musrenbang RKPD 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:10 WIB

Latihan Bersama TNI AD dengan Tentera Darat Diraja Brunei Darussalam Dibuka

Kamis, 17 April 2025 - 14:33 WIB

Pangdam VI/Mlw Dampingi Gubernur Kaltim dan Kapolda Tinjau Kesiapan PSU Pilkada Kukar 2025

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Satreskrim Polres PPU Bersama Dinas Perdagangan Lakukan Monitoring SPBU Di Wilayah PPU

Kamis, 17 April 2025 - 12:54 WIB

Kasi Propam Polresta Balikpapan Sampaikan Kultum dalam Subuh Berjamaah di Masjid Baitul Aman

Kamis, 17 April 2025 - 11:44 WIB

Dua Ruang Kelas di Balikpapan Terbakar, BPBD: Diduga Akibat Konsleting Listrik

Kamis, 17 April 2025 - 10:50 WIB

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Rapat Forkopimda Provinsi Kaltim Di Kantor OIKN

Rabu, 16 April 2025 - 10:40 WIB

Gubernur Kaltim: Pendidikan adalah Kunci Memutus Rantai Kemiskinan

Senin, 14 April 2025 - 16:03 WIB

Gubernur Kaltim Apresiasi Menteri KLH atas Dukungan Penanganan Sampah di Balikpapan

Berita Terbaru