Bupati keturunan Thionghoa itu yakin bahwa sudah saatnya bakat dan potensi yang dimiliki generasi emas Kaimana harus terus diberikan ruang, difasilitasi bahkan harus ada pendampingan agar dapat terus berkembang.
“Saya yakin, jika hal ini kita lakukan dengan terukur, terstruktur dan sistematis maka kedepan kita akan menemukan Aksa-Aksa baru yang dapat mengharumkan nama Kaimana baik dalam ajang nasional maupun internasional,” tandasnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2