Semarak Kemerdekaan, IKA TRISAKTI Gelar Fun Walk Bersama Silmy Karim

Minggu, 20 Agustus 2023 - 08:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) Ke-78, IKA TRISAKTI Gelar Fun Walk bersama Silmy Karim di Gedung Serbaguna GBK, Jakarta Pusat, Minggu (20/8/2023).

Dengan mengambil start dari Halaman Gedung Serbaguna GBK menuju bundaran Semanggi dan finish di Gedung Serbaguna GBK, peserta menempuh jarak 5 KM.

Fun Walk IKA TRISAKTI 2023 adalah kegiatan olahraga fun bagi Alumni Trisakti dan dihadiri 1000 peserta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya Ketua Umum IKA TRISAKTI Silmy Karim mengatakan kegiatan ini tidak sekadar memeriahkan hari kemerdekaan, tetapi juga menjadi momentum silaturahmi dan semangat berolahraga Alumni IKA TRISAKTI.

“Tadinya saya pikir pesertanya hanya 400-500 tapi hari ini yang ikut ada kurang lebih 1000 orang. Ini menunjukkan antusiasme Alumni Trisakti yang sangat luar biasa, saya ucapkan selamat berolahraga semoga kita semua tetap sehat,” ujar Silmy.

Baca Juga :  Bupati Kaimana Freddy Thie Menghadiri Rapat Peripurna DPRD Kabupaten Kaimana

Ia berharap Alumni Trisakti mampu memanfatkan kesempatan yang ada untuk membangun nama baik Trisakti.

Pada kegiatan tersebut, panitia penyelenggara menyiapkan banyak doorprize menarik bagi peserta.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : MUFIK
Sumber :

Berita Terkait

Kritik Keras Wacana Denda Damai Bagi Koruptor, Mahfud MD: Itu Namanya Kolusi
Hasto Jadi Tersangka KPK, PDIP Siapkan Langkah Hukum
PDIP Akan Taati dan Kooperatif Proses Hukum Hasto Kristiyanto
Perkuat Potensi Daerah, PT Wanatiara Persada Gandeng Perusda Prima Niaga 
Tebukti Korupsi di Kasus PT Timah, Harvey Moeis Divonis 6,5 Tahun Penjara
Kota Tidore Kepulauan Panen Prestasi di Penghujung Tahun 2024
Pemkab Kaimana Usulkan APBD 2025 sebesar Rp 1,2 Triliun
Bupati Freddy Thie Minta Semua Pihak Dukung Pembangunan Kaimana

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 19:06 WIB

Kritik Keras Wacana Denda Damai Bagi Koruptor, Mahfud MD: Itu Namanya Kolusi

Kamis, 26 Desember 2024 - 18:56 WIB

Hasto Jadi Tersangka KPK, PDIP Siapkan Langkah Hukum

Rabu, 25 Desember 2024 - 18:18 WIB

PDIP Akan Taati dan Kooperatif Proses Hukum Hasto Kristiyanto

Selasa, 24 Desember 2024 - 12:36 WIB

KPK Tetapkan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka

Senin, 23 Desember 2024 - 08:04 WIB

PDIP Minta Pemerintah Kaji Ulang Rencana Kenaikan PPN 12 Persen

Minggu, 22 Desember 2024 - 17:33 WIB

Gerindra Sentil PDIP Soal PPN 12 Persen: Seperti Lempar Batu Sembunyi Tangan

Kamis, 19 Desember 2024 - 10:53 WIB

Akhirnya PT. Kredit Plus Ternate Digugat Ke Pengadilan Negeri 

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:53 WIB

Hadiri Puncak Perayaan HUT Partai Golkar, Bamsoet Apresiasi Presiden Prabowo Dukung Perubahan Sistem Demokrasi Langsung di Indonesia

Berita Terbaru

Ketua DPP PDIP Bidang Reformasi Sistem Hukum Nasional, Ronny Talapessy bersama sejumlah kader lainnya memberikan keterangan di Gedung DPP PDIP, Jakarta, Selasa (24/12/2024).

Nasional

Hasto Jadi Tersangka KPK, PDIP Siapkan Langkah Hukum

Kamis, 26 Des 2024 - 18:56 WIB

Teraju

Mengapa Yesus Lahir di Dunia

Rabu, 25 Des 2024 - 17:37 WIB