“Dengan dilaksanakannya kegiatan tersebut mereka mereka pun berharap, agar supaya kedepannya tempat – tempat wisata bisa berkembang, dengan cara menciptakan berbagai kuliner atau bentuk makanan lainya, secara kreatif sehingga pengunjung tidak cepat bosan pada saat berkunjung.
Untuk diketahui sosialisasi Kelembagaan Ekonomi Kreatif ini pun menghadirkan dua orang narasumber diantaranya, Dr. T. Meldi Kusuma SE.M.M, dengan materi tentang Pengembangan Ekonomi Kreatif, dan Dr.Iskandar SE.M.M dengan materi Pemahaman Rencana Induk Pengembangan Ekonomi Kreatif Daerah.
“Sosialisasi Kelembagaan Ekonomi Kreatif ini pun, berjalan lancar dan sukses sesuai dengan rencana.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis | : Hendra |
Editor | : ST |
Sumber | : |
Halaman : 1 2