Usman juga menjelaskan untuk jumlah peserta sunatan massal terakhir tadi pihaknya menerima kurang lebih 150 orang. Sebelumnya, dari Halmahera Utara itu sudah melaksanakan kegiatan bakti sosial dengan pembagian sembako.
“Jadi memang ini bagian dari kererpanggilan kita untuk membantu warga masyarakat yang membutuhkan khususnya di Kepulauan Sula,”katanya.
Putra Sula ini juga berharap kedepan bisa ada kegiatan-kegiatan yang lain yang akan di Kolaborasikan, saya sebagai putra Sula kita ingin punya Kontribusi kepada keluarga yang ada di Sula.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Saya harap semoga dengan adanya kegiatan ini dapat bermanfaat untuk keluarga di Sula, saya lihat ini masyarakat sangat antusias. Ini menjadi kebutuhan karena kita orang Islam sunat itu menjadi hal yang wajib,”tutupnya.(DI/Saf)
Penulis | : Saf |
Editor | : |
Sumber | : Hasan Ali Bassam Kasuba |
Halaman : 1 2