Seperti dikatakan Kepala Sekolah SMK Negeri 1 Peusangan, Joko Triyanto ST kepada Detik Indonesia, Sabtu (05/11/2022).
Peringatan Maulid Nabi Muhammad S.A.W
sebagai bentuk memuliakan, menghayati, dan mengetahui sejarah kelahiran Rasulullah SAW.dengan membaca salawat dan diakhiri makan bersama.
Ayat Al-Quran tentang maulid nabi salah satunya adalah, Surah Ali Imran Ayat 164.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Artinya: “Sungguh, Allah benar-benar telah memberi karunia kepada orang-orang mukmin ketika (Dia) mengutus di tengah-tengah mereka seorang Rasul (Muhammad) dari kalangan mereka sendiri yang membacakan kepada mereka ayat-ayat-Nya, menyucikan (jiwa) mereka, dan mengajarkan kepada mereka Kitab Suci (Al-Qur’an) dan hikmah. Sesungguhnya mereka sebelum itu benar-benar dalam kesesatan yang nyata.” (QS Ali Imran: Ayat 164).
Turut Hadir dalam acara Maulid Nabi Besar Muhammad S.A.W 1444 H di SMK Negeri 1 Bireuen, Tgk Penceramah dari luar Kabupaten Bireuen, Camat, Danramil, Kapolsek, Kacabdin, Komite, Pengawas sekolah, Insan Pers, Kepala SMK di Bireuen dan ratusan tamu undangan lainya.
Dengan Maulid Nabi Besar Muhammad S.A.W, “Bersyukur kita kepada kekuasan Allah SWT yang telah memberian kesehatan untuk kita sehinga dapat mempersatukan kita untuk memperkuat tali bersilahtuhrahmi”.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Penulis | : Hendra |
Editor | : Admin |
Sumber | : |
Halaman : 1 2