Soekarno Cup 2024 Resmi Dibuka Walikota Tidore Kepulauan Capt Ali Ibrahim

Minggu, 23 Juni 2024 - 12:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, TIDORE – Festival Sepak Bola Usia Dini yang bertajuk Soekarno Cup Tahun 2024 resmi dibuka langsung oleh Wali Kota Tidore Kepulauan Capt, H. Ali Ibrahim0, yang ditandai dengan tendangan bola pertama oleh Wali Kota Tidore di Stadion Gurabati, Kelurahan Gurabati, Kecamatan Tidore Selatan, Kamis (20/6/2024).

Mengawali sambutannya, Capt, H. Ali Ibrahim mengatakan Festival Sepak Bola Soekarno Cup merupakan sebuah kesempatan yang sangat baik bagi para generasi muda terutama bagi atlet bola dalam kategori usia dini, karena kesempatan ini menjadi sebuah ajang yang akan dapat dijadikan sebagai ajang silaturahmi dan berbagi pengalaman sambil menunjukkan kemampuan terbaik untuk mengukir mimpi menjadi seorang pesepakbola profesional yang diperuntukkan bagi generasi usia 9, 10, 11 dan 12 tahun, dimana suatu hari kelak mereka akan tampil membela Tim Nasional Indonesia.

Baca Juga :  Mempesonanya Destinasi Wisata Candi Singosari , Bukti Kebesaran Kerajaan Singosari di Masa Lalu

Wali Kota dua periode ini juga menyampaikan Atas nama Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan mengucapkan selamat datang kepada seluruh tim dan para pemain yang akan berlaga dalam Festival Sepak Bola Soekarno Cup Tahun 2024 di Kota Tidore Kepulauan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami yakini hari ini adalah Sebuah moment yang sangat special bagi seluruh Tim yang akan berlaga, karena moment ini menjadi sebuah impian bagi anak-anakku yang telah berlatih dengan penuh semangat untuk bisa tampil dan berlaga dalam Festival Sepak Bola ini.” Tandas Ali

Tak lupa, orang nomor satu di Kota Tidore Kepulauan juga mengajak agar mari jadikan Soekarno Cup Tahun 2024 sebagai sebuah jawaban untuk para pemain yang ingin menunjukkan kemampuan dalam bermain sepakbola dengan berkompetisi secara profesional dan menjunjung tinggi Fair Play.

Baca Juga :  Debat Perdana Rusihan-Muhtar Janjikan Kebangkitan Kesultanan Bacan 

“Soekarno Cup adalah ajang yang patut menjadi sebuah kebanggaan bagi kita semua karena Soekarno Cup ini menunjukkan sebuah kepedulian yang tinggi akan bakat dan minat olahraga para generasi muda, oleh karena itu mari kita dukung kegiatan ini dengan ikut menjaga alur pertandingan dan menghargai setiap keputusan yang diambil dalam lapangan hijau.” Ajak Ali

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung
Bawaslu Jakarta Pusat Petakan 25 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024
Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara
Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 
Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik
Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 
Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi
Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB