Menurutnya Kalau kita sedang ingin termotivasi lihatlah keatas, kalau kita sedang ingin bersyukur lihatlah ke bawah”.
Artinya jika kita ingin termotivasi maka lihatlah segalanya mereka yang lebih baik dari kita, baik itu dari segi prestasi maupun pencapaiannya. Dengan begitu kita belum merasa mencapai apa apa dan masih banyak lagi hal yang harus kita lakukan. Kita akan termotivasi untuk bergerak kedepan dan meraih kemaksimalan karenanya.
Namun sebaliknya apabila kita sedang ingin bersyukur maka lihatlah kebawah, kepada mereka yang pencapaian dan nasibnya belum seberuntung dan sebaik kita.
Itulah dua cara tadi dari Pemuda 38 tahun yang kita butuhkan untuk memotivasi kita semua khususnya kepada seluruh Remaja dan Pemuda Indonesua yang bisa kita aplikasikan dalam kehidupan kita. tutup
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis | : Tim |
Editor | : Harris |
Sumber | : Bapera news |
Halaman : 1 2