Suhu Politik Memanas, Sejumlah Baliho Bacalon Bupati Padang lawas Dirusak OTK

Jumat, 21 Juni 2024 - 22:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

DETIKINDONESIA.CO.ID, PADANGLAWAS– Memasuki tahapan Pilkada, suhu politik di Kabupaten Padang Lawas, Sumatera Utara mulai memanas.

Saat ini, baliho bakal calon (Bacalon) bupati dan wakil bupati, Ahmad Zarnawi Pasaribu dan Ifdal Hasayangan Harahap, diduga dirusak orang tak dikenal (OTK) dan tidak bertanggung jawab, pada Jumat (21/6/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti yang diketahui, baliho Bacalon bupati dan wakil bupati yang memiliki slogan ADIL ini yang berdiri disejumlah titik, di Desa Pasir Kecamatan Sosa Julu, diduga di sobek dengan mengunakan benda tajam dan lalu di tumbangkan.

Menurut keterangan warga sekitar, Harman Siregar, baliho berukurang 2X4 meter tersebut
tadinya berdiri dengan baik. Namun ia pun tidak mengetahui siap pelaku perusakan baliho tersebut .

Baca Juga :  Bupati Safitri Malik Soulisa Membentuk TPPD

“Kemarin kami masih lihat baliho baliho tersebut masih berdiri dengan baik , namun pagi ini kami lihat sudah sobek sobek bahkan di tumbangkan saya lihat,” singkat Harman.

Senada dengan hal itu, M Amin Husen Parinduri, salah seorang tim pendukung pasangan slogan ADIL itu mengungkapkan pihaknya menyayangi kejadian tersebut. Berdasarkan info tim dilapangan sejumlah baliho di rusak orang tidak bertanggung jawab.

“Kami sudah mendapat informasi terkait perusak baliho tersebut, menurut info dari tim di lapangan ada beberapa baliho pasangan adil, bakal calon bupati dan wakil bupati di Sosa Julu di sobek sobek dan di tumbangkan,” ungkapnya.

“Atas perusakan baliho tersebut pihaknya akan melaporkan hal ini kepada pihak aparat penegak hukum untuk mencari tau pelaku perusakan baliho baliho tersebut,” tutup Amin.

Baca Juga :  Abdurrahim Fabanyo Beberkan Kecurangan Sherly-Sarbin di Pilgub Malut 2024

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 10:02 WIB

Geliatkan Pariwisata, Bupati Sragen Undang Investasi Masuk

Senin, 21 April 2025 - 13:10 WIB

Bupati Sragen Pimpin Upacara Hari Kartini dan Serukan Semangat Emansipasi

Senin, 21 April 2025 - 12:56 WIB

Bupati Sragen Paparkan Program Pembebasan PBB dan Sekolah Rakyat dalam Halalbihalal KAHMI

Minggu, 20 April 2025 - 20:44 WIB

Bupati Sragen Resmikan Pengurus Baru DPD LDII Periode 2024–2029

Minggu, 20 April 2025 - 20:34 WIB

Bupati Sigit Pamungkas Dorong Kebangkitan Ekonomi Malam Lewat Night Market Langen Bogan di Sragen

Jumat, 18 April 2025 - 13:36 WIB

Bupati Sragen Apresiasi Peran Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) dalam Pembangunan Daerah Sragen

Kamis, 17 April 2025 - 09:44 WIB

Bupati Sragen Apresiasi Berdirinya KB dan TK Nur Aqila sebagai Wadah Pendidikan Berkualitas

Rabu, 16 April 2025 - 20:23 WIB

Bupati Sragen Dorong Peningkatan Pendidikan Lewat Program Prioritas

Berita Terbaru