Sukses Membangun Halmahera Selatan, Bupati Usman Sidik Meraih Penghargaan Manggala Karya Kencana

Rabu, 28 Juni 2023 - 09:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati dan Ketua TP PKK Halmahera Selatan (detikindonesia.co.id)

Bupati dan Ketua TP PKK Halmahera Selatan (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, HALSEL  –  Penyelenggaraan Acara Tahunan Peringatan Hari Keluarga Nasional akan kembali digelar pada tahun 2023 yang dijadwalkan pada tanggal 4-6 Juli 2023 di Kabupaten Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan. 

Sejumlah Kepala Daerah dan Ketua TP PKK berlomba untuk mengusulkan dirinya sebagai salah satu dari penerima penghargaan bergengsi oleh Pemerintah Pusat melalui BKKBN yakni Manggala Karya Kencana.

Penghargaan Manggala Karya Kencana merupakan penghargaan tertinggi yang diberikan Pemerintah Pusat melalui BKKBN kepada sosok yang dinilai mempunyai dedikasi tinggi terhadap program pengendalian penduduk dan Bupati beserta Ketua TP PKK Halmahera Selatan menjadi satu-satunya pasangan Kepala Daerah di Provinsi Maluku Utara yang berhasil meraih penghargaan bergengsi tersebut.

Bupati Halmahera Selatan dan Hj. Eka Dahliani Usman selaku Ketua TP PKK Kabupaten Halmahera Selatan secara resmi menerima penghargaan berdasarkan Keputusan Kepala BKKBN nomor 118 tentang Penerima Tanda Manggala Karya Kencana sebagai apresiasi terhadap pihak-pihak yang telah mewujudkan keluarga kecil bahagia dan sejahtera.

Orang nomor satu di lingkungan Pemerintah Kabupaten Halmahera Selatan bersama Hj. Eka Dahliani Usman dikenal masyarakat sebagai sosok Kepala daerah yang sangat peduli terhadap masyarakat. terbukti pada tahun 2023 Kabupaten Halmahera Selatan meraih Kabupaten Terbaik Pertama pada penilai 8 Aksi Konvergensi Penurunan Stunting dengan telah melakukan berbagai langkah-langkah strategis untuk menjadi pelopor penurunan stunting.

Baca Juga :  Gandeng Pemda Halmahera Selatan, Kodim 1509/Labuha Gelar Karya Bakti Pembersihan

“Pengendalian Penduduk merupakan tanggung jawab Pemerintah yang dilakukan dengan perumusan kebijakan teknis dan operasional, pembinaan, fasilitasi, advokasi dan sosialisasi pelaksanaan pengendalian penduduk, keluarga sejahtera dan keluarga berencana di Kabupaten Halmahera Selatan dalam rangka mendukung program strategis nasional bidang pengendalian penduduk,” pungkas Usman.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber : LIPUTANMALUT

Berita Terkait

Bupati Sragen Hapus Denda PBB Selama Ramadan, Warga Didorong Segera Bayar
Safari Ramadan 2025: Bupati Sragen Percepat Transformasi Desa Miskin
Wakil Ketua Komisi III DPRD Halsel Sebut: Pembangunan RSP Pulau Makean Asal-Asalan
Muhlas Jafar Daftar Balon Ketua DPD PAN Halmahera Selatan 
Bang Boim Raih Penghargaan Rekan Indonesia Award
Kebersamaan di Bulan Ramadan: DPP Perdokmil Adakan Buka Puasa Bersama di Gren Aliyah
Bogor Science Club Adakan Kegiatan Sosial dan Edukasi untuk Santri di Kabupaten Bogor
Rapat Paripurna Ke-5 : Ini Harapan Ketua DPRD Halsel 

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:50 WIB

Safari Ramadan 2025: Bupati Sragen Percepat Transformasi Desa Miskin

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:01 WIB

Wakil Ketua Komisi III DPRD Halsel Sebut: Pembangunan RSP Pulau Makean Asal-Asalan

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:20 WIB

Muhlas Jafar Daftar Balon Ketua DPD PAN Halmahera Selatan 

Senin, 10 Maret 2025 - 22:02 WIB

Rapat Paripurna Ke-5 : Ini Harapan Ketua DPRD Halsel 

Senin, 10 Maret 2025 - 22:01 WIB

Ombudsman RI Perwakilan Malut Soroti Penanganan Kasus Pencabulan oleh Guru di Obi

Senin, 10 Maret 2025 - 16:46 WIB

DPRD Minta Bupati Halsel Hentikan Penambahan Anggaran Sekolah SMP Unggulan 

Sabtu, 8 Maret 2025 - 21:35 WIB

Bupati Sragen Salurkan Bantuan Rumah dan Sembako untuk Warga Kalijambe

Sabtu, 8 Maret 2025 - 19:50 WIB

Terkait Sejumlah Dugaan Kasus Korupsi di Halsel, DPC GAMKI Bakal Surati KPK 

Berita Terbaru