“Jika kondisi seperti ini terus diabaikan oleh Pemprov Malut, maka sudah barang tentu imbasnya bukan hanya pada tenaga kesehatan RSUD CB. Namun imbasnya ini akan meluas hingga dirasakan semua masyarakat Malut, terutama para pasien yang dirawat di RSUD CB Ternate saat ini,
Hal ini dikarenakan stabilitas pelayanan kesehatan di RSUD CB Ternate, akan terganggu akibat dari kelalaian Pemprov Malut, dalam penanganan dan atau keterlambatan pembayaran TPP para tenaga kesehatan tersebut.
Untuk diketahui, aksi yang digelar oleh para tenaga kesehatan RSUD CB Ternate hari ini, dengan membawa sekurang-kurangnya tiga tuntutan, yang dituliskan di kain putih sepanjang kurang lebih 20 meter, yakni sebagai berikut;
1. Mendesak KPK RI segera tangkap dan adili Gubernur Maluku Utara.
2. Mendesak Pemda Maluku Utara segera bayar TPP Nakes RSUD CB.
3. Mendesak Menteri Dalam Negeri RI, segera copot jabatan Sekda Malut.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis | : ST |
Editor | : Harris |
Sumber | : |
Halaman : 1 2