Temui Wakil Menteri Ketenagakerjaan RI, Ini Harapan Afriansyah Noor Kepada DPP PPKL & Angkutan Barang

Kamis, 13 Oktober 2022 - 18:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Dewan Pimpinan Pusat Perkumpulan Pedagang Kaki Lima dan Angkutan Barang (DPP PPKL & AB) melakukan audiensi ke Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Rabu, (11/10/2022).

Hadir dalam kesempatan tersebut, Ketua Umum DPP PPKL & AB Gus Huda Sulistio, Sekjen Muliansyah Abdurrahman, Waketum Jefri Tampubolon, SH, Sudarmawan (Ketua OKK), Muh. Fiqram (Wasekjen), Linden ginting (ketua komite), Febri Arif Rahman (komite), B.Adis Munandar (Komite), Sutan M. Nababan (Komite), Tiston (Komite) dan M. Said Marsaoly Ketua DPC Kota Tidore.

Dalam audiensi itu DPP PPKL & AB diterima langsung oleh Wakil Menteri Ketenagakerjaan Afriansyah Noor diruang kerjanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wamen Afriansyah menyampaikan bahwa Kementrian Ketenagakerjaan sangat mengapresiasi keberadaan PPKL & AB.

Baca Juga :  Waketum Golkar Bamsoet Tinjau Produksi Bus Listrik PT Industri Kereta Api

“Saya mengapresiasi PPKL & AB, telah memberikan wadah bagi masyarakat yang lakukan kegiatan dengan cara berusaha sebagai pedagang kaki lima dan angkutan barang”.

Wamen beserta jajaranya dari dua Direktorat akan memberikan kesempatan untuk para anggota PPKL & AB bisa ikut program kementrian tenaga kerja yang tentunya akan disesuaikan dengan catatan semua harus terpenuhi persyaratan dan administrasinya.

Selanjutnya, Wakil Menteri Ketenagakerjaan Afriansyah Noor memberikan kesempatan pada Pengurus Pusat PPKL & AB untuk menyampaikan program kegiatannya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Fiqram
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Bupati Sikka Juventus Prima Yoris Kago Tegaskan Pentingnya Disiplin dan Etos Kerja pada Apel Perdana
15 Pejabat Pemkot Ternate, Siap Hadapi Uji Kompetensi Besok
Afriansyah Noor Dianugerahi Gelar “Kanjeng Pangeran” oleh Kraton Kasunanan Surakarta
Muhammad Mufti Mubarok Terpilih Sebagai Ketua BPKN Periode 2024-2027
UI Tangguhkan Disertasi Bahlil Lahadalia, Komisi X DPR Soroti Kasus Pendidikan
Krisis Identitas Kader HMI Cabang Ternate, Masihkah Setia pada Konstitusi
Wali Kota Ternate Tegaskan Komitmen Sinkronisasi Program dengan Pemerintah Pusat
SOSOK SEJUK DAN VISIONER TANAH PAPUA

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:00 WIB

Gubernur Maluku Utara Sherly Tjoanda Bahas Swasembada Pangan dengan Mentan

Selasa, 4 Maret 2025 - 02:33 WIB

Bupati Sikka Juventus Prima Yoris Kago Tegaskan Pentingnya Disiplin dan Etos Kerja pada Apel Perdana

Senin, 3 Maret 2025 - 13:09 WIB

Warga Gane Barat Utara Keluhkan Pemadaman Listrik PLN, Praktisi Hukum Sebut Bisa Gugat

Senin, 3 Maret 2025 - 11:05 WIB

Wali Kota Ternate Dr M. Tauhid Soleman dan Nasri Abubakar Kembali ke Ternate Usai Retreat Kepala Daerah

Senin, 3 Maret 2025 - 09:51 WIB

Selesaikan Retreat Akmil, Gubernur Sherly Laos Kunjungi Makam Benny Laos

Senin, 3 Maret 2025 - 08:37 WIB

Usai Retret di Akmil, Muhammad Sinen Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Tidore

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:07 WIB

Krisis Identitas Kader HMI Cabang Ternate, Masihkah Setia pada Konstitusi

Minggu, 2 Maret 2025 - 17:59 WIB

Wali Kota Ternate Tegaskan Komitmen Sinkronisasi Program dengan Pemerintah Pusat

Berita Terbaru