Tiba di Bandara Sentani, Pangdam XVII/Cenderawasih beserta Ketua Persit KCK Daerah XVII Cenderawasih Disambut Forkopimda

Kamis, 25 Mei 2023 - 14:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAYAPURA – Setelah resmi dilantik sebagai Pangdam XVII/Cenderawasih pada Selasa (23/5), Mayjen TNI Izak Pangemanan, M.Han, Pangdam XVII/Cenderawasih beserta Ketua Persit KCK Daerah XVII Cenderawasih Ny Juliet Izak Pangemanan tiba di Bandara Sentani, Jayapura, Rabu (24/5/2023).

Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Kav Herman Taryaman, S.I.P., M.H. dalam keterangannya mengatakan, kedatangan Pangdam XVII/Cenderawasih yang baru disambut oleh sejumlah Pejabat Kodam XVII/Cenderawasih dan Forkopimda.

“Pejabat Kodam XVII/Cenderawasih yang menyambut antara lain Kasdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI R. Sidharta Wisnu Graha, S.E, Irdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Mukhlis, S.A.P., M.M., Kapoksahli Pangdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Danang Wiranta, Danrem 173/PVB Brigjen TNI F. Y. Purba, Danrem 174/ATW Brigjen TNI Agus Widodo, Danlanud Silas Papare Marsma TNI Moch. Dadan Gunawan, S.T., M.M., CHRMP, Wakapolda Papua Brigjen Pol Ramdani Hidayat, S.H., Kasrem 172/PWY Kolonel Inf Bayu Sudarmanto, Pj.Gubernur Papua Dr. Muhammad Ridwan Rumasukun, S.E.,M.M., Pj Walikota Jayapura Dr. Frans Pekey, M.Si., Pj. Bupati Jayapura Bpk. Triwarno Purnomo, S.STP. M.Si., Para Asisten Kasdam XVII/Cenderawasih, Kabalakdam XVII/Cenderawasih, Dandim 1701/Jayapura Letkol Inf Hendry Wibowo, dan Ibu-ibu pengurus Persit Kartika Chandra Kirana Daerah XVII/Cenderawasih,” kata Kapendam XVII/Cenderawasih.

“Dalam rangkaian kegiatannya setelah tiba di depan VIP Room Bandara Sentani, Pangdam XVII/Cenderawasih beserta Ibu Ketua Persit KCK Daerah XVII/Cenderawasih disambut dengan tari-tarian adat,” tambah Kapendam.

Lebih lanjut, Kapendam XVII/Cenderawasih mengungkapkan setelah dari Ruang VIP Room Bandara Sentani, kemudian Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Izak Pangemanan, M.Han beserta Istri dan para pejabat Kodam XVII/Cenderawasih meninggalkan Bandara menuju Kota Jayapura.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : MUFIK
Sumber :

Berita Terkait

Warga Desa Wayaua Antusias Sambut Program Unggulan Rusihan-Muhtar
Abdurahman Hamzah Nyatakan Dukungan Ke Rusihan-Muhtar di Pilkada Halsel 
Kampanye di Desa Wayamiga Warga Komitmen Menangkan Rusihan-Muhtar di Pilkada halsel 
Hi.Salmin Siko: Ajak Masyarakat Pilih Husain-Asrul di Pilgub Malut 
Ribuan Masa Sambut Kedatangan Sultan Husain Alting
INPIST Dukung Program Swasembada Energi Presiden Prabowo Subianto
Dukung Percepatan SPN, Pemkot Tidore Gandeng Polresta Tidore Tanam Bibit Jagung
Gerakkan 20 Ribu Relawan, Udi Lahabato: Siap Menangkan Rusihan-Muhtar

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 15:14 WIB

Baim Wong Resmi Gugat Cerai Paula Verhoeven di PA Jakarta Selatan

Senin, 9 September 2024 - 21:19 WIB

Kemenpora dan KPK Latih Pemuda Talenta Muda 2024 dalam Bimtek Anti Korupsi: Membangun Masa Depan yang Bersih

Sabtu, 27 Juli 2024 - 23:15 WIB

Hasil Semifinal Piala AFF U-19: Gol Tunggal Buffon Antarkan Indonesia Ke Final

Selasa, 2 Juli 2024 - 20:40 WIB

Andi Miftahul Jannah Anwar, Pemenang Dara Sulawesi Selatan 2024 Gaungkan Penerapan Filosofi Bugis

Sabtu, 22 Juni 2024 - 12:12 WIB

Fachrul Razi Nonton Bareng Bersama Mendagri dan Ketua Komisi 2 DPR RI

Selasa, 18 Juni 2024 - 18:12 WIB

17 Team Dari Manado Ramaikan Soekarno Cup Usia Dini Di Tidore

Minggu, 19 Mei 2024 - 02:04 WIB

Razman siap Memfasilitasi Tanding Tinju, Benny: Hotman Hanya bisa Pamer Cincin

Minggu, 12 Mei 2024 - 20:01 WIB

Demi Bela Klien, Benny Wulur Tantangan Tinju Hotman Paris di Ring Arena

Berita Terbaru