“Bantuan ini adalah wujud sinergi dan kolaborasi antam dengan Pemda Haltim dalam mengembangkan perikanan,” ungkap Agustinus.
Lanjut Agustinus, Pihaknya juga berharap dengan bantuan ini, hasil tangkapan nelayan semakin meningkat sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan nelayan.
Bantuan ini sebagai bentuk wujud dari komitmen Antam dalam mengembangkan potensi sumberdaya perikanan dan kelautan, yang menjadi salah satu komoditas unggulan di Halmahera Timur untuk mewujudkan masa depan berkelanjutan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Kedepan Antam akan terus meningkatkan kolaborasi dan sinergi dengan seluruh stakeholder di Halmahera Timur sehingga potensi sumberdaya alam di Kabupaten ini dapat terus dioptimalkan dalam mewujudkan Halmahera Timur yang Maju dan Sejahtera,” tutupnya. (DI/Ikhy)
Penulis | : Rizki |
Editor | : Harris |
Sumber | : PT. Antam Tbk |
Halaman : 1 2