Tokoh Aceh Mualem dan Partai Aceh Komit Menangkan Fachrul Razi Untuk Walikota Banda Aceh 2024

Kamis, 20 Juni 2024 - 13:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, ACEH – Terjawab sudah dukungan Partai Aceh untuk Walikota Banda Aceh, Pilkada 2024 mendatang, KPA/PA koetaradja Banda Aceh akan bekerja memenangkan Mualem Muzakir Manaf sebagai Gubernur Aceh 2024 dan Fachrul Razi sebagai Walikota Banda Aceh 2024.

Ketua Umum DPA Partai Aceh (PA) Muzakkir Manaf yang kerab disapa Mualem, merestui dan menyatakan dukungannya kepada H Fachrul Razi, MIP,.M.Si,.M.H untuk maju sebagai Calon Wali Kota Banda Aceh pada kontestasi Pilkada November mendatang. “beliau cerdas dan banyak memiliki jaringan luas serta berteman dengan siapa saja,” ungkap Mualem dalam pertemuan dengan KPA/PA Koetaradja Banda Aceh saat bersilaturahmi di rumah Ulekareng, Selasa (18/06/2024).

Sekretaris KPA Koetaradja Banda Aceh Muhammad Nur dalam pertemuan tersebut mengatakan bahwa dilakukan pertemuan silaturahmi KPA/PA Koetaradja Banda Aceh untuk Persiapan Pilkada 1024. Dalam pertemuan tersebut, hadir Panglima Koetaradja Guree Nasrun dan Jajaran KPA/PA Koetaradja.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Mul
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

JAMAN 08 Desak Presiden RI Pecat Menpora Dito
Resmi! Pasangan Melki-Johni Menang Pilgub NTT 2024
Affandi Ismail Optimis Pramono-Rano Menang Satu Putaran di Pilgub Jakarta 2024
Mantan Direktur Direktorat Pengorganisasian Saksi TIMNAS AMIN Dukung Paslon Pramono-Rano di Pilgub Jakarta 2024
PB HMI Serukan Tolak Politik Uang dan Netralitas ASN TNI Polri Kades KPU dan Bawaslu Di Pilkada Serentak 2024
Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!
Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD
PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 09:41 WIB

Pemkot Tidore Raih Penghargaan Pengelolaan TKD Terbaik T.A 2024

Minggu, 22 Desember 2024 - 07:01 WIB

TPID Kota Tidore Gelar Rakor Pengendalian Inflasi Jelang Nataru

Minggu, 22 Desember 2024 - 06:54 WIB

Dorong Pembangunan Kaimana Berbasis Data, Bupati Freddy Thie Jalin Kermitraan Strategis Dengan BPS RI

Kamis, 19 Desember 2024 - 16:03 WIB

Hadiri Investment Forum, Bupati Freddy Thie Perkenalkan Pariwisata Kaimana

Kamis, 19 Desember 2024 - 15:56 WIB

Pemkab Kaimana Kembangkan Ekowisata Berkelanjutan di Teluk Triton

Kamis, 19 Desember 2024 - 15:51 WIB

Artis Papua Edo Kondologit: Dari Anak Kampung hingga Ikon Musik Papua dan Indonesia

Kamis, 19 Desember 2024 - 10:53 WIB

Akhirnya PT. Kredit Plus Ternate Digugat Ke Pengadilan Negeri 

Rabu, 18 Desember 2024 - 16:47 WIB

Galian C Milik Hasan Hanafi Diduga Kuat Tidak Kantongi IUP

Berita Terbaru

Teraju

Konflik Politik dan Resolusi

Minggu, 22 Des 2024 - 09:34 WIB