Toni Kroos Umumkan Akan Pensiun Usai Euro 2024

Rabu, 22 Mei 2024 - 11:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Gelandang Real Madrid Toni Kroos dalam akun Instagramnya pada Selasa menyatakan akan gantung sepatu setelah Piala Eropa (EURO) 2024.

“Seperti yang selalu saya katakan, Real Madrid adalah klub terakhir saya,” tulis pemain berusia 34 tahun tersebut kepada penggemar Real Madrid.

Namun, dia dipastikan memperkuat Jerman dalam Euro 2024 mulai 14 Juni hingga 14 Juli.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada saat yang sama keputusan ini berarti karier saya sebagai pesepakbola aktif akan berakhir musim panas ini setelah kejuaraan Euro,” tambah Kroos.

Dia bersyukur bisa bergabung dan membela Real Madrid selama satu dekade hingga mengubah kehidupannya sebagai pesepakbola dan pribadi.

Baca Juga :  Hasil Liga Champions Tadi Malam: Chelsea Menang, AC Milan Pesta Gol, Juventus & Madrid Takluk

“17 Juli 2014 – hari presentasi saya di Real Madrid, hari yang mengubah hidup saya. Kehidupan saya sebagai pesepakbola – terutama sebagai pribadi,” tulis Kroos.

Dia berjanji tidak akan melupakan waktu  berkesan selama membela Madrid.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Kalahkan Thailand 1-0, Indonesia Juara Piala AFF U-19
Hasil Piala AFF U-19: Thailand Ke Final Usai Kalahkan Australia
Hasil Piala AFF U-19: Indonesia Tumbangkan Kamboja 2-0
Kalahkan Inggris 2-1, Spanyol Juara Euro 2024
Bantai Vietnam 5-0, Timnas Indonesia Juara 3 AFF U-16
Semi-final AFF U-16: Timnas Indonesia Takluk 3-5 Oleh Australia
Here We Go! Kylian Mbappe Berlabuh Ke Real Madrid
Real Madrid Juara UEFA Champions League 2023/2024

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 15:14 WIB

Baim Wong Resmi Gugat Cerai Paula Verhoeven di PA Jakarta Selatan

Senin, 9 September 2024 - 21:19 WIB

Kemenpora dan KPK Latih Pemuda Talenta Muda 2024 dalam Bimtek Anti Korupsi: Membangun Masa Depan yang Bersih

Sabtu, 27 Juli 2024 - 23:15 WIB

Hasil Semifinal Piala AFF U-19: Gol Tunggal Buffon Antarkan Indonesia Ke Final

Selasa, 2 Juli 2024 - 20:40 WIB

Andi Miftahul Jannah Anwar, Pemenang Dara Sulawesi Selatan 2024 Gaungkan Penerapan Filosofi Bugis

Sabtu, 22 Juni 2024 - 12:12 WIB

Fachrul Razi Nonton Bareng Bersama Mendagri dan Ketua Komisi 2 DPR RI

Selasa, 18 Juni 2024 - 18:12 WIB

17 Team Dari Manado Ramaikan Soekarno Cup Usia Dini Di Tidore

Minggu, 19 Mei 2024 - 02:04 WIB

Razman siap Memfasilitasi Tanding Tinju, Benny: Hotman Hanya bisa Pamer Cincin

Minggu, 12 Mei 2024 - 20:01 WIB

Demi Bela Klien, Benny Wulur Tantangan Tinju Hotman Paris di Ring Arena

Berita Terbaru