Untuk Satu Putaran, Relawan Prabowo-Gibran Gelar Pesta Rakyat

Minggu, 3 Desember 2023 - 16:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Ratusan sukarelawan memadati Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran di Jalan Imam Bonjol Nomor 25, Menteng, Jakarta Pusat, Minggu (3/12/23) Siang.

Dalam Pesta Rakyat Prabowo-Gibran itu, kelompok pendukung atau sukarelawan pasangan calon tersebut datang dengan menggunakan berbagai logo dan gambar dukungan di pakainan yang dikenakan.

Sebagian pendukung lain bahkan sesekali meneriakkan dukungan “Prabowo-Gibran satu putaran, satu putaran”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi dari panitia Pesta Rakyat Prabowo-Gibran, acara di isi dengan panggung orasi politik kebangsaan dan sosialisasi program pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 untuk menyolidkan barisan sukarelawan. Selain itu, pentas musik pekerja seni dan makan gratis juga difasilitasi oleh panitia kegiatan.

Baca Juga :  Anies Baswedan Capres NasDem 2024

Kegiatan tersebut dijadwalkan akan dihadiri Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Rosan Roeslani, Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) DKI Jakarta Ahmed Zaki Iskandar, dan sejumlah ketua dari kelompok sukarelawan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Michael
Editor : Michael
Sumber : Special Report

Berita Terkait

Mohammad Musa’ad Akhiri Tugas Sebagai Pj Gubernur Papua Barat Daya, Serahkan Estafet Kepemimpinan
LSPI Kritik Kinerja Bahlil Lahadalia, Desak Prabowo Segera Lakukan Reshuffle
JAMAN 08 Desak Presiden RI Pecat Menpora Dito
KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Poros Muda Golkar Indonesia Dukung Bahlil Lahadalia Calon Ketua Umum Golkar 2024 – 2029 di Musyawarah Nasional
Agus Gumiwang Kartasasmita Terpilih Jadi Plt. Ketum Golkar Gantikan Airlangga
Poros Muda Golkar Indonesia Apresiasi Penuh Gibran Rakabuming Raka For Ketum Golkar 2024 – 2029

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:23 WIB

Bupati Teluk Bintuni Larang Penjualan Minuman Beralkohol Selama Ramadhan

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:18 WIB

Serah Terima Jabatan dan Sidang Perdana, Bupati Fakfak Gelar Buka Puasa Bersama

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:04 WIB

Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Pimpin Fakfak: “Matahari Kembar Sudah Berakhir”

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:59 WIB

Petronela Krenak, Bupati Perempuan Pertama Sorong Selatan Gaungkan Semangat Kebersamaan

Senin, 3 Maret 2025 - 15:47 WIB

Hermus Indou Ungkapkan Terima Kasih kepada Masyarakat Manokwari Usai Pelantikan

Senin, 3 Maret 2025 - 15:33 WIB

Pemerintah Kota Sorong Siap Realisasikan Program Pendidikan Gratis untuk 26.839 Siswa

Senin, 3 Maret 2025 - 13:33 WIB

Pemprov Papua Barat Daya Gelar Apel Pagi Persiapan Sambut Gubernur Baru Elisa Kambu

Senin, 3 Maret 2025 - 12:28 WIB

Wali Kota Sorong Tentukan 9 Program Prioritas untuk 100 Hari Kerja Pertama

Berita Terbaru