UPT SMAN 10 Pangkep Dikabarkan dapat Bantuan Pembangunan, Ismail Ucapkan Terimasih Kepada Pemprov Sulsel

Jumat, 7 April 2023 - 14:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, PANGKEP – Sekolah menengah atas negeri (SMAN)10 Pangkep yang terletak di desa Batara, Kecamatan Labakkang, Kabupaten Pangkep, akan mendapatkan bantuan bangunan peningkatan mutu pendidikan dari dana alokasi (DAK) Tahun anggaran 2023

Imran Kepala UPT SMAN 10 Pangkep membenarkan bahwa SMAN 10 Pangkep mendapatkan bantuan pembangunan dari pemerintah provinsi melalui dinas pendidikan, bantuan pembangunan tersebut adalah bangunan baru

“Bantuan pembangunan itu adalah bangunan baru yakni ruang kelas baru, laboratorium, dan kantor, anggarannya itu sekitar Rp 6 Miliar”, kata Imran pada Kamis, (6/4/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekolah kami ini adalah sekolah SMAN terbuka yang hanya satu di provinsi Sulawesi – Selatan. Pihaknya juga sudah lama menantikan bantuan gedung pembangunan pasalnya kami masih menumpang berkantor awalnya di SMAN 3 Pangkep dan ini kami di SMPN 6 Labakkang

Baca Juga :  Pemkot Tidore Kepulauan Terima Kunjungan Kerja Danrem 152/Baabullah

“Saya baru sekitar 1 Bulan Numpang berkantor di SMPN 6 Labakkang, kalau untuk proses mengajar itu ada yang melalui daring ada juga perkelompok karena ada juga siswa kami yang ada dari kepulauan, Ujarnya kepada awak media

Di Kepulauan itu kata dia sistemnya adalah ada guru yang di utus disana untuk mengajar, walaupun tidak semaksimal di darat karena siswa disana itu biasanya membantu orang tuanya kerja dilaut

“Tetapi kalaupun begitu guru – guru kami tidak pantang menyerah untuk mendidik siswa yang ada di kepulauan

Berkat rencana bantuan ini, pihak selolah menyampaikan terima kasih kepada Gubernur Sulsel.

“Kami sangat berterimakasih kepada Gubernur Sulsel dan dinas pendidikan provinsi Sulsel yang sudah perhatian kepada sekolah kami, Pungkasnya

Baca Juga :  Pj. Gubernur Sulawesi Selatan Ditantang DPRD Audit Utang Pemprov Era ASS

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Mufiq
Sumber :

Berita Terkait

Berdalil Efisiensi Anggaran Pembangunan Jalan Pulau Obi Dibatalkan, Pemerintahan Serly-Sarbin Diresahkan 
Gegara Minuman Keras Seorang Pemuda  Desa Silang, Menjadi Korban Penganiyaan
Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 13:50 WIB

Bupati Tanah Bumbu Dukung Penuh Pembangunan Markas Batalyon Teritorial

Rabu, 23 April 2025 - 07:46 WIB

Dukungan Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif untuk Gerakan 1 Juta Pohon Inisiasi Kemenag RI

Senin, 21 April 2025 - 13:43 WIB

Pesan Bupati Tanah Bumbu di HUT Desa Manunggal: Wujudkan Gotong Royong

Minggu, 20 April 2025 - 22:06 WIB

Bupati Tanah Bumbu Bang Arul Lantik Kepengurusan LPTQ Periode 2025–2030

Jumat, 18 April 2025 - 13:53 WIB

Bupati Tanah Bumbu Dorong Aksi Jumat Bersih Demi Lingkungan Sehat dan Kota Tertata

Jumat, 18 April 2025 - 11:00 WIB

Bupati Tanah Bumbu Dukung Vaksinasi HPV dan Deteksi Dini Kanker Serviks

Kamis, 17 April 2025 - 14:18 WIB

Dalam Rakor Bersama Kemen PANRB, Bang Arul Fokus Tingkatkan Mutu Pelayanan Publik Tanah Bumbu

Kamis, 17 April 2025 - 14:11 WIB

Bupati Tanah Bumbu Buka Raker LPTQ, Dorong Penguatan Generasi Qurani

Berita Terbaru