Usai Kecelakaan Sprint Rally, Bamsoet Langsung Ikuti Kejurnas Drifting Bersama Akbar Rais

Minggu, 28 November 2021 - 05:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Kini sebagai baktinya dalam pengembangan drifting di Indonesia, Akbar Rais mendirikan sekolah balap Juragan99XAR Drift School, bersama rekannya Gilang Widya Pramana. Dari sekolah tersebut diharapkan bisa lahir para drifter handal yang bisa melebihi kemampuan Akbar Rais, sehingga bisa semakin membuat nama Indonesia bergema di berbagai kejuaraan drifting dunia,” papar Bamsoet.

Wakil Ketua Umum Partai Golkar ini menerangkan, dari sisi keseruan event, sebetulnya drifting sangat menarik sekali. Bahkan juga menjadi hiburan tersendiri karena bisa melihat mobil ‘ngepot’ dan membuat asap dari hasil decitan ban. Karena itu dirinya berharap, perkembangan drifting di Indonesia juga semakin meningkat.

“Selain Akbar Rais, Indonesia sebetulnya memiliki banyak drifter hebat berkualitas internasional. Misalnya, Emmanuelle Amandio, juara nasional drifting 6 kali yang pernah juara 1 King of Asia 2016 di Malaysia dan Red Bull Drift Battle Cina 2016, serta juara 3 D1GP Japan Round 4 2013. Ia juga tercatat pernah berkompetisi di Formula Drift pada 2009-2014, dan menjadi orang Indonesia pertama yang tampil di D1GP. Serta Firenze Akello (Firo) yang baru berusia 11 tahun, namun sudah masuk dalam Top 5 Indonesia Drift Series,” pungkas Bamsoet.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Berangkat Ke Korsel, Ali Mochtar Ngabalin Menerima Gelar Profesor
Setelah Didukung Raja Atiati, Samaun Dahlan dan Donatus Nimbitkendik Konfrensi Pers Hari Ini Dengan Jargon SANTUN
Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Rapat Paripurna Ke 6, Walikota Tidore Kepulauan Menyampaikan RPD Tentang LPP 2023
Tokoh Adat Minta Ibu Safitri Malik Soulisa Pimpin Buru Selatan Periode Kedua
Sabet Penghargaan Nasional, Capt Ali Ibrahim, Satu – Satunya Walikota Terbaik di Maluku Utara

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 19:02 WIB

Serah Terima Tugas Usai Cuti Kampanye, Safitri Malik Kembali Sebagai Bupati Bursel

Minggu, 24 November 2024 - 18:12 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Raih Penghargaan SDGs 2024

Minggu, 24 November 2024 - 10:42 WIB

HAS: Berkomitmen Besar Seluruh Proses Reformasi Birokrasi dimulai Dengan digitalisasi 

Minggu, 24 November 2024 - 00:44 WIB

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Sabtu, 23 November 2024 - 22:03 WIB

Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn

Sabtu, 23 November 2024 - 20:41 WIB

Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!

Sabtu, 23 November 2024 - 17:55 WIB

Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Berita Terbaru

Daerah

Pemkot Tidore Kepulauan Raih Penghargaan SDGs 2024

Minggu, 24 Nov 2024 - 18:12 WIB