Usai Pelantikan dan Retret, Wali Kota Tidore Muhammad Sinen Siap Wujudkan Asta Cita

Selasa, 4 Maret 2025 - 16:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muhammad Sinen dan Ahmad Laiman dalam penyambutan di pelabuhan Rum. (Detik Indonesia/Tandaseru/Humas Pemkot Tikep)

Muhammad Sinen dan Ahmad Laiman dalam penyambutan di pelabuhan Rum. (Detik Indonesia/Tandaseru/Humas Pemkot Tikep)

Muhammad menambahkan, setelah mengikuti rangkaian pelantikan Kepala Daerah yang dipimpin Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, ia dan Ahmad langsung mengikuti retret.

“Kami dibawa ke Magelang untuk digembleng dan dibina. Bapak Prabowo juga menitipkan pesan bahwa sebagai pimpinan daerah harus menjaga persatuan dan kekompakkan antara pemimpin dan rakyatnya,” ungkapnya.

Muhammad mengatakan, Presiden Prabowo juga berpesan agar bekerja untuk kesejahteraan rakyat sebagaimana amanat UUD 1945.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi, tidak ada alasan lain. Asta Cita menjadi segala prioritas utama. Mudah-mudahan niat baik dan kerja keras Bapak Presiden yang didukung oleh seluruh kepala daerah, inshaa Allah Indonesia Emas pasti akan kita gapai dengan baik,” pungkasnya.

Baca Juga :  Baliho Bassam-Helmi, di Desa Gandasuli Dicopot Dan Digantikan Dengan Baliho Rusihan-Mukhtar 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : TANDASERU

Berita Terkait

Bupati Halmahera Utara Canangkan Perlindungan Pekerja Rentan Lewat Program Jaminan Sosial Dana Desa
Gubernur Maluku Utara Umumkan Kebijakan Gratis Uang Komite untuk Sekolah SMA/SMK Negeri
Peringati 26 Tahun, Ternate Siap Melangkah ke Era Baru Pembangunan
Mendagri Tegaskan: Daerah Wajib Adaptif, Kadri Laetje Serukan Semangat di Hari Otda ke-29
Cabor Halsel: Jangan Jadikan KONI Alat Kekuasaan! Hormati Hasil Musyawarah
Bawa Semangat Perubahan, Humein Kiat Nyatakan Siap Bertarung Rebut Ketua KONI Halsel
Wabup Halut Tetapkan Desa Igobula sebagai Tuan Rumah STQ 2025
Senator Hasby Yusuf Tampung Aspirasi Warga Fitu, Bahas Isu Penting Ternate Selatan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:58 WIB

Direktur Utama PLN Dorong Pemanfaatan Hidrogen Hijau di Transportasi Laut

Kamis, 17 April 2025 - 12:28 WIB

Direktur Utama PLN Ungkap Surplus Hidrogen Nasional Capai 125 Ton, Siap Jadi Energi Alternatif

Senin, 14 April 2025 - 11:41 WIB

Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, Tegaskan Komitmen Transisi Energi dengan Kolaborasi Masdar

Kamis, 10 April 2025 - 12:47 WIB

Direktur Utama PLN: Transaksi SPKLU Lebaran 2025 Naik Hampir 5 Kali Lipat

Kamis, 3 April 2025 - 07:07 WIB

Direktur Utama PLN Pastikan Kelistrikan Nasional Andal Selama Lebaran 2025

Jumat, 23 Februari 2024 - 19:56 WIB

Istri Arief Rosyid Komandan TKN Prabowo-Gibran Jadi Komisaris Pertamina Patra Niaga

Selasa, 13 Februari 2024 - 12:10 WIB

Erick Thohir Sebut Harga Beras Melonjak Karena Situasi Geopolitik Dunia

Minggu, 1 Oktober 2023 - 08:33 WIB

Alumni Trisakti Apresiasi Akan Beroperasinya Kereta Cepat Jakarta – Bandung

Berita Terbaru