Usai Pilkada, Wagub Papua Barat Ajak Seluruh Masyarakat Kaimana Bersatu untuk Kemajuan

Senin, 10 Maret 2025 - 13:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil GUbernur Provinsi Papua Barat Mohammad Lakutani.S.H.M.Si (Detik Indonesia/RRI/Jack)

Wakil GUbernur Provinsi Papua Barat Mohammad Lakutani.S.H.M.Si (Detik Indonesia/RRI/Jack)

Pada kesempatan yang sama, Wakil Gubernur Papua Barat juga menekankan bahwa Bupati dan Wakil Bupati terpilih hasil Pilkada 2024 kini telah menjadi pemimpin yang milik seluruh masyarakat Kaimana. “Pertentangan dan perbedaan yang terjadi dalam Pilkada lalu hendaknya sudah selesai dan kini saatnya untuk bersatu. Semua harus bekerja sama dalam mewujudkan kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat Kaimana, sesuai dengan visi dan misi yang telah ditetapkan,” tegas Lakotani.

Selain itu, Lakotani mengingatkan Bupati dan Wakil Bupati terpilih untuk memastikan pelayanan dasar yang berkualitas bagi masyarakat Kaimana. “Masyarakat Kaimana harus bisa menikmati air bersih, listrik, akses transportasi, serta pelayanan pendidikan dan kesehatan yang baik. Langkah-langkah maksimal harus diambil untuk memastikan hal tersebut, serta menciptakan lingkungan kerja yang kondusif untuk memberikan pelayanan publik yang semakin baik,” tambahnya.

Baca Juga :  Bupati Teluk Bintuni Yohanis Manibuy Serap Aspirasi Warga di Kampung Lama

Pernyataan ini menggambarkan harapan besar kepada kepemimpinan baru di Kaimana untuk melanjutkan perjuangan pembangunan dan memberikan hasil yang lebih baik bagi seluruh lapisan masyarakat di daerah tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RRI.CO.ID

Berita Terkait

Bupati Fakfak Samaun Dahlan Wajibkan Absensi Digital di Seluruh OPD: Tingkat Kehadiran Pagi Masih Rendah
Bupati Raja Ampat Orideko Tekankan Pembangunan Inklusif dalam Musrenbang RKPD 2026
Sekda Papua Barat Ali Baham Borong Noken Mama-Mama Papua Usai Rapat di Nabire
Bupati Fakfak Pastikan Layanan Kesehatan Gratis Meski Tanpa BPJS
Bupati Fakfak Tegaskan TPP ASN Akan Disesuaikan dengan Kinerja
Bupati Manokwari Siapkan Perda Untuk Pendidikan Gratis
Bupati Raja Ampat Imbau ASN Kurangi Plastik Sekali Pakai
Ketua DPRK Raja Ampat Desak Penegak Hukum Periksa Dinas Pendidikan

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 19:09 WIB

Hantu Di Pabrik dan Hantu Keserakahan: Membaca “Pabrik Gula” dan “Qodrat 2” dari Perspektif Hubungan Industrial

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

M.ISRA RAMLI: Prinsip Dasar Kepemimpinan Nasional Keberpihakan Pada Nilai – Nilai Kerakyatan

Jumat, 11 April 2025 - 09:54 WIB

Budaya Membaca Membawa Perubahan Dalam Hidup Manusia

Minggu, 6 April 2025 - 13:55 WIB

Daun Tidak Bergerak Saat Shalat Idul Fitri, Apakah Tanda Bertasbih?

Kamis, 3 April 2025 - 12:13 WIB

Pelecehan Seksual Terhadap Anak Dibawah Umur adalah Pelanggaran Moral dan Hukum

Senin, 31 Maret 2025 - 21:23 WIB

Tengoklah ke Mana Kita Takbir? – Pesan Penting Usai Ramadhan

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:06 WIB

Hancurkan Mafia Pertamina: Moment of Truth Prabowo, Erick Thohir?

Sabtu, 22 Maret 2025 - 08:42 WIB

Buka Puasa Bersama: Makna dan Tradisi

Berita Terbaru