Wakil Bupati Halmahera Selatan Tutup Lomba Basket Danramil 1509-01/Bacan Cup 2023

Selasa, 15 Agustus 2023 - 22:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Halmahera Selatan Hasan Ali Bassam Kasuba

Wakil Bupati Halmahera Selatan Hasan Ali Bassam Kasuba

DETIKINDONESIA.CO.ID, HALSEL – Lomba Basket yang diselenggarakan oleh Koramil 1509-01/Bacan untuk memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke 78 resmi ditutup oleh Wakil Bupati Halmahera Selatan Hasan Ali Bassam Kasuba yang juga ketua Perbasi Kabupaten Halmahera Selatan, Selasa (15/08/2023).

Lomba Basket Danramil Cup diselenggarakan di Lapangan Basket Makoramil 1509-01/Bacan yang berada di Desa Mandawong, Kecamatan Bacan Selatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Dandim 1509/Labuha Letkol Kav Romy Sitompul dan didampingi oleh Ketua Persit KCK Cabang 37 Ny, Dora Romy Sitompul, Wakil Bupati Halsel, Hasan Ali Bassam Kasuba, Ketua GOW Halmahera Selatan Ny Bassam Kasuba, Kasdim 1509/Labuha Mayor Inf Pardan, dan Para Undangan serta Para Kepala SKPD.

Baca Juga :  Respon Positif Pernyataan Bupati, Zunnur Roin Singgung Momentum Kemajuan Rohil

 

Dalam sambutannya Dandim 1509/Labuha Letkol Kav Romy Sitompul Mengatakan Kegiatan lomba selama beberapa hari ini berjalan dengan lancar dan Tertib, ia juga mengapresiasi langkah Koramil dan Peserta Lomba Basket Danramil Cup bisa bekerjasama dalam menjaga fasilitas yang ada di Koramil ini.

“Karena mereka yang bertanding, mereka juga yang harus menyiapkan dan membereskan semua sarana dan Prasarananya. Sungguh suatu kekompakan yang luar biasa, harapan saya melalui Kegiatan Lomba Basket Danramil Cup ini kita bisa terus melahirkan atlit Indonesia yang berasal dari Kabupaten Halmahera Selatan”, ujarnya.

“Jika adik adik ingin menggunakan Fasilitas olahraga Koramil dan Kodim kami persilahkan, agar adik-adik bisa tetap bisa menyalurkan hobi dan bakatnya, Kami dari Keluarga besar kodim 1509/Labuha mengucapkan Selamat atas para Pemenang dan para TopSkor”, tutup Dandim Letkol Kav Romy Sitompul.

Baca Juga :  Selama I Tahun Kantor Desa Laluin Tidak Memiliki Baliho APBdes

Sementara itu, Wakil Bupati Halmahera Selatan Hasan Ali Bassam Kasuba, mengatakan bahwa kegiatan Danramil 1509-01/Bacan Cup dalam rangka HUT RI ke 78 dinyatakan Resmi ditutup dan kegiatan dilanjutkan dengan acara Penyerahan Hadiah bagi para pemenang sesuai dengan Kelompok Usia Baik Usia 15 Tahun dan 16 Tahun.

Penyerahan Hadiah tersebut diberikan Oleh Wakil Bupati Halsel, Hasan Ali Bassam Kasuba, Dandim 1509/Labuha, Ketua GOW, Ketua Persit, Kasdim 1509/Labuha serta Para kepala SKPD, dilanjutkan dengan photo bersama.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : ABDILA AMIN
Editor : MUFIK
Sumber :

Berita Terkait

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 15:25 WIB

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati

Senin, 21 April 2025 - 14:46 WIB

Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat

Senin, 21 April 2025 - 10:24 WIB

Gubernur Sherly Laos Gratiskan Uang Komite SMA/SMK/SLB Negeri di Maluku Utara

Senin, 21 April 2025 - 08:57 WIB

Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Senin, 21 April 2025 - 08:53 WIB

Hasby Yusuf dan APDESI Malut Jalin Sinergi Bahas Pembangunan Desa

Sabtu, 19 April 2025 - 18:27 WIB

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah

Sabtu, 19 April 2025 - 18:26 WIB

Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 15:21 WIB

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia

Berita Terbaru