Wakil Bupati Kotabaru, Hadiri Peringatan Malam Nuzulul Qur’an Ke-17 Ramadhan 1446H

Senin, 17 Maret 2025 - 09:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Peringatan malam Nuzulul Qur’an ini mengingatkan kita bagaimana pentingnya Al Qur’an dalam kehidupan kita sehari – hari,” ujarnya.

Momentum Nuzulul Qur’an dengan mengambil banyak hikmah dan pelajaran didalamnya.

“Jadikan malam Nuzulul Quran sebagai pelajaran agar kita bisa mensinergikan semua unsur yang ada di daerah ini,” katanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, wakil bupati Kotabaru, juga menyampaikan komitmen Pemerintah Daerah khususnya Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru untuk terus membangun daerah sesuai dengan visi misi pemerintah yaitu Kotabaru Hebat (Harmonis, Energik, Bersatu, Amanah, Tangguh).

Pelaksanaan peringatan Nuzulul qur’an malam tersebut didukung penuh oleh pemerintah daerah dengan ketersediaan konsumsi yang dipersiapkan pemerintah daerah sebanyak kurang lebih 250 bingkisan makanan yang diperuntukkan untuk jamaah Masjid Agung Husnul Khatimah yang berhadir pada peringatan malam Nuzulul Qur’an 1446 Hijriyah/2025 Masehi. (Rahmad)

Baca Juga :  Satuan Tugas Tentara Manunggal Membangun Desa Kodim 1004/Kotabaru, Gelar Pengobatan Gratis

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber :

Berita Terkait

Bupati Tanah Bumbu Dorong Aksi Jumat Bersih Demi Lingkungan Sehat dan Kota Tertata
Bupati Tanah Bumbu Dukung Vaksinasi HPV dan Deteksi Dini Kanker Serviks
Dalam Rakor Bersama Kemen PANRB, Bang Arul Fokus Tingkatkan Mutu Pelayanan Publik Tanah Bumbu
Bupati Tanah Bumbu Buka Raker LPTQ, Dorong Penguatan Generasi Qurani
Bupati Arul Tegaskan Musrenbang RKPD sebagai Wadah Utama Penyerapan Aspirasi Warga
Bupati Tanah Bumbu Pimpin Rapat Koordinasi di Ruang Terbuka, Ciptakan Suasana Santai namun Fokus
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Minta BPBD Perkuat Kesiapan Menghadapi Cuaca Ekstrem
Momen Haru Bu Guru Sawiah Saat Bertemu Bupati Tanah Bumbu

Berita Terkait

Kamis, 3 April 2025 - 07:00 WIB

Menteri Bahlil Lahadalia Pulang Kampung ke Fakfak, Disambut Bupati Fakfak Prosesi Adat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:17 WIB

Wali Kota Tidore Tinjau Puskesmas, Prioritaskan Peningkatan Fasilitas Kesehatan

Senin, 10 Maret 2025 - 20:58 WIB

Bupati TTU Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas, Hemat Rp34 Miliar untuk Sektor Prioritas

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:53 WIB

Momen Pertumbuhan Ekonomi Terlewati, Prabowo Menghancurkan Mimpi Indonesia Emas

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:46 WIB

AMPG Golkar Gelar Pengajian Ideologi Kebangsaan, Fokus Rekrut Anak Muda

Rabu, 5 Maret 2025 - 15:16 WIB

Bupati Aceh Tengah Resmi Dikenakan Adat Gayo dalam Prosesi Munik Ni Reje

Rabu, 5 Maret 2025 - 13:14 WIB

Buka Puasa Bersama di Fakfak Tanpa Anggaran Pemerintah, Bupati: Ini Tanggung Jawab Kami

Selasa, 4 Maret 2025 - 16:18 WIB

Bupati TTU Yoseph Kebo Tegaskan Efisiensi Anggaran, Mobil Dinas Hanya untuk Jam Kerja

Berita Terbaru