Wali Kota Buka Kegiatan Latsar CPNS Golongan II dan III

Selasa, 15 November 2022 - 19:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LUBUKLINGGAU – Wali Kota Lubuklinggau, H SN Prana Sohe membuka secara resmi pelatihan dasar (Latsar) CPNS Golongan lll Angkatan V dan Vl serta Golongan ll Angkatan lll dan lV Pemerintah Kota (Pemkot) Lubuklinggau tahun 2022 di Aula UPT Diklat BKPSDM Kota Lubuklinggau, Senin (14/11/2022).

Dalam sambutannya Wako menyampaikan ucapan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Komering Ulu (OKU) yang telah memercayai Pemkot Lubuklinggau untuk melaksanakan Latsar CPNS.

Diungkapkan Wako, dirinya pernah merasakan pelatihan seperti ini saat mengikuti Diklatpim lll serta lV. Proses Latsar CPNS wajib diikuti oleh setiap CPNS. Melalui kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kompetensi diri.

“Harus paham akan visi serta misi pemerintah daerah tempat kita bekerja. Setiap daerah tentu memiliki visi dan misi. Seperti halnya Pemkot Lubuklinggau, memiliki visi terwujudnya Lubuklinggau sebagai Kota Metropolis Madani,” ujar Wako.

Sedangkan misi, mewujudkan sumber daya manusia yang berakhlak, berkualitas dan berkarakter, meningkatkan daya saing ekonomi dan kesejahteraan sosial, meningkatkan infrastruktur daerah yang berwawasan lingkungan dan meningkatkan tata kelola pemerintahan menjadi lebih baik.

“Kalian adalah generasi penerus bangsa, sebagai birokrat, jangan ikut berpolitik, kuasai ilmu masing-masing, jangan cepat berpuas diri selau tingkatkan ilmu pengetahuan,” ingatnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 
Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 
Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar
Citra Positif 100 Hari Pemerintahan Prabowo Capai Rekor Tertinggi dalam Sejarah, Tody Ardianysah Ucapkan Selamat
Pemkot Tidore Siapkan Program Khusus Atasi Inflasi dan Kesehatan Gratis
Tak Setuju Gencatan Senjata, Menteri di Israel Ancam Gulingkan Netanyahu
Donald Trump Ingin Pindahkan Sebagian Warga Gaza ke Indonesia
Presiden Prabowo Minta Maaf Belum Semua Anak Bisa Nikmati Makan Bergizi Gratis

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:32 WIB

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:34 WIB

Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 

Senin, 20 Januari 2025 - 18:32 WIB

Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar

Senin, 20 Januari 2025 - 15:05 WIB

Pemkot Tidore Terima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital

Senin, 20 Januari 2025 - 13:18 WIB

PT. Wanatiara Persada Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Melalui Program Insentif Nakes

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

Pedagang Keluhkan, Sampah dan Drainase di Pasar Barito Ternate

Minggu, 19 Januari 2025 - 16:05 WIB

Mahalnya Harga Sewa Lapak, Pedagang Pasar Barito Ternate Terbebani

Minggu, 19 Januari 2025 - 11:57 WIB

Tanggapan Komunitas Law Fighters terhadap Putusan Tipikor 300 Triliun, Et Ipsa Scientia Potestas 

Berita Terbaru

Daerah

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:32 WIB