Wanita Usia 45 Tahun di Langkat Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Kapolsek: Penyebab Kematian Masih Lidik

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 22:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Selanjutnya, warga menginformasikan penemuan mayat itu ke Polsek Stabat. Dengan sigap Kapolsek Stabat AKP Ferry Ariandy SH,MH memerintahkan Kanit Reskrim Polsek Stabat Ipda S.I. Ginting SH beserta Personil Reskrim menuju lokasi TKP,” lanjutnya.

Setibanya dilokasi di Dusun Berdikari Desa Jentera Stabat Kecamatan Wampu. Kapolsek Stabat beserta personil dan Sat Reskrim Polres Langkat mengamankan TKP dengan memasang garis polisi (police line) dan mencatat saksi – saksi di TKP serta mengumpulkan barang bukti yang ada.

“Selanjutnya, saat ditempat kejadian peristiwa (TKP) ditemukan mayat dalam keadaan posisi terbaring di samping rumah dalam keadaan berlumuran darah dengan memakai baju warna merah panjang dan rok warna putih Hitam,” ujar AKP Joko Sumpeno.

Kemudian Kanit Reskrim Polsek Stabat Ipda S.I. Ginting SH berkoordinasi dengan pihak Puskesmas Stabat untuk membawa korban ke rumah sakit Bhayangkara Medan guna dilakukan otopsi. “Hingga kini, polisi terus berupaya untuk mencari keberadaan SR alias KR (50) yang merupakan suami korban,”pungkas Kasi Humas AKP Joko Sumpeno. (DI/Teguh)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor :
Sumber : AKP Ferry Ariandy SH,.MH

Berita Terkait

Mantan Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto dan AHY Kompak Tak Tahu Soal SHGB Pagar Laut saat Menjabat
Pembongkaran Pagar Laut Harus Diapresiasi dan Dikawal Demi Menjaga Muruah NKRI dan Program Asta Cita Prabowo-Gibran
Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 
Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 
Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar
Citra Positif 100 Hari Pemerintahan Prabowo Capai Rekor Tertinggi dalam Sejarah, Tody Ardianysah Ucapkan Selamat
Pemkot Tidore Siapkan Program Khusus Atasi Inflasi dan Kesehatan Gratis
Tak Setuju Gencatan Senjata, Menteri di Israel Ancam Gulingkan Netanyahu

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 12:05 WIB

Mantan Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto dan AHY Kompak Tak Tahu Soal SHGB Pagar Laut saat Menjabat

Rabu, 22 Januari 2025 - 11:57 WIB

Pembongkaran Pagar Laut Harus Diapresiasi dan Dikawal Demi Menjaga Muruah NKRI dan Program Asta Cita Prabowo-Gibran

Senin, 20 Januari 2025 - 15:35 WIB

Presiden Prabowo Minta Maaf Belum Semua Anak Bisa Nikmati Makan Bergizi Gratis

Senin, 20 Januari 2025 - 15:30 WIB

100 Hari Masa Kerja, Presiden Prabowo Ingin Hilangkan Kemiskinan dan Kelaparan

Minggu, 19 Januari 2025 - 13:43 WIB

Kader PDIP Berang Pergub Poligami Diteken Jelang Pelantikan Pramono-Rano

Minggu, 19 Januari 2025 - 13:32 WIB

Menteri KKP Beri Sinyal Tunda Pembongkaran Pagar Laut di Tangerang

Minggu, 19 Januari 2025 - 08:03 WIB

MKGR Tegaskan Dukung Ketum Golkar Bahlil Lahadalia dan Pemerintahan Prabowo

Minggu, 19 Januari 2025 - 07:54 WIB

Bahlil Lahadalia jadi Ketua Dewan Kehormatan DPP Ormas MKGR

Berita Terbaru

Daerah

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:32 WIB