Warga Langkat Mendadak Heboh dengan Ditemukan Jasad Pria Mengapung di Sungai Wampu

Jumat, 30 September 2022 - 09:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga Kelurahan Stabat Baru Mendadak Heboh Dengan Penemuan Jasad Seorang Pria Yang Terapung,(Doc:DETIK Indonesia)

Warga Kelurahan Stabat Baru Mendadak Heboh Dengan Penemuan Jasad Seorang Pria Yang Terapung,(Doc:DETIK Indonesia)

“Setiba dilokasi di bawah Jembatan Sungai Wampu, mayat atau jasad sudah dalam keadaan terapung dan tersangkut di ranting kayu dengan posisi terlungkup dengan memakai baju kaos berkerah warna abu abu, serta menggunakan celana pendek (kolor),” terang Kasi Humas.

Menurut keterangan saksi kepada pihak kepolisian, dimana sebelumnya. Sunandio (korban) duduk-duduk di bawah jembatan Sungai Wampu pada 27 September 2022 lalu sekira Pukul 09.00 WIB, dalam kondisi linglung. Diajak ngobrol namun tidak nyambung dan diduga kurang waras.

AKP Joko Sumpeno menambahkan, saat ditemukan tubuh korban sudah dalam keadaan membengkak atau gembung serta ditemukan satu buah kartu KIS.

“Pada jasad tersebut tidak ada ditemukannya tanda-tanda kekerasan dan korban murni meninggal dunia karena tenggelam. Untuk jasad korban sudah diserahkan ke pihak keluarga,”pungkas AKP Joko Sumpeno. (Teguh)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Disebut Mirip Dengan Istri dari Nabi Muhammad, Paslon Nomor 4 Dinilai Lecehkan Agama Islam
HAS: Memastikan Sektor Industri Pertambangan Dapat memperluas Penyerapan Tenaga Kerja Loka
Perangi Judi Online, LSPI Apresiasi Ketegasan Kapolri Listyo Sigit Prabowo
Solusi Efektif Mengatasi Sakit Pinggang dengan Pendekatan yang Aman dan Alami
Program Bansos RTLH dan Jamban Sehat Jadi Prioritas Pasangan Fallas-Ridwan di Pilkada Batang
Firman Mudaffar Syah Dukung Pasangan Calon Gubernur Malut, Husain-Asrul 
Abdul Jabar: Optimis Rusihan-Muhtar Menang di Desa Bajo 
Warga Desa Tanjung Obit Komitmen Menangkan Rusihan-Muhtar 

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 20:55 WIB

Nikmati Kenyamanan Perjalanan di Jakarta dengan Sewa Bus Pariwisata Berfasilitas Toilet dari Cahaya Trans

Rabu, 6 November 2024 - 16:42 WIB

Rasa yang menghadirkan sebuah cerita

Selasa, 8 Oktober 2024 - 15:14 WIB

Baim Wong Resmi Gugat Cerai Paula Verhoeven di PA Jakarta Selatan

Senin, 9 September 2024 - 21:19 WIB

Kemenpora dan KPK Latih Pemuda Talenta Muda 2024 dalam Bimtek Anti Korupsi: Membangun Masa Depan yang Bersih

Sabtu, 27 Juli 2024 - 23:15 WIB

Hasil Semifinal Piala AFF U-19: Gol Tunggal Buffon Antarkan Indonesia Ke Final

Selasa, 2 Juli 2024 - 20:40 WIB

Andi Miftahul Jannah Anwar, Pemenang Dara Sulawesi Selatan 2024 Gaungkan Penerapan Filosofi Bugis

Sabtu, 22 Juni 2024 - 12:12 WIB

Fachrul Razi Nonton Bareng Bersama Mendagri dan Ketua Komisi 2 DPR RI

Selasa, 18 Juni 2024 - 18:12 WIB

17 Team Dari Manado Ramaikan Soekarno Cup Usia Dini Di Tidore

Berita Terbaru