Pada sambutannya di hadapan 270 Bunda PAUD Provinsi dan Bunda PAUD Kabupaten/Kota serta sekitar 840 anggota Pokja Bunda PAUD, beserta Kepala Dinas Pendidikan Provinsi dan Kabupaten/Kota yang hadir.
Untuk Propinsi Maluku Utara, selain Bunda PAUD Kabupaten Pulau Taliabu, Zahra Yolanda Aliong Mus, juga ada bunda Paud Halmahera Tengah,Bunda Paud Kota Ternate dan Bunda Paud Pulau Morotai dan Kabupaten Kepulauan Sula.
Bunda Paud Kabupaten Pulau Taliabu Hj. Zahra Yolanda Aliong Mus menyampaikan Apresiasi ini, saya persembahkan untuk semua lembaga satuan pendidikan yg tersebar di seluruh desa di Kabupaten
Pulau Taliabu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Melalui Bunda Kecamatan dan Bunda Desa karena atas dedikasi dan kerja kerasnya secara bersama saling mendukung dan kolaborasi baik bersama Kadis Pendidikan dan Bidang Paud serta mitra pokja bunda, TP PKK dan seluruh komponen yang peduli dengan Pendidikan Anak Usia dini sehingga Kabupaten Pulau Taliabu melalui kinerja baik dan dukungan dari Bunda Paud sehingga Kabupaten Pulau Taliabu mendapatkan apresiasi bunda paud tingkat Nasional tahun 2023.”ungkap Zahra. (DI/BAHA)
Penulis | : Bahrudin Umaternate |
Editor | : SAF |
Sumber | : Hj. Zahra Yolanda Aliong Mus |
Halaman : 1 2